Share

24. Pemeriksaan

**

“Apakah kamu nggak enak badan atau sesuatu? Kenapa kamu diam saja, Binar?” William bertanya dengan dahi berkerut saat keduanya sudah berada di dalam mobil, dalam perjalanan menuju rumah sakit.

“Saya baik-baik saja.” Binar menjawab pendek.

“Tapi kamu nggak kelihatan seperti itu.”

“Nggak apa-apa, Tuan. Mungkin saya hanya agak lelah.”

Di luar dugaan, setelah Binar berujar demikian, William lalu menepikan mobilnya ke bahu jalan dan menghentikannya di sana. Membuat yang lebih muda heran dan sedikit khawatir. Jangan-jangan pria rupawan itu akan menurunkannya begitu saja di pinggir jalan karena ia cemberut sejak tadi. Sungguh kekhawatiran yang konyol.

“Tuan, kenapa kita berhenti?”

“Sudah aku katakan, kamu nggak kelihatan seperti seseorang yang baik-baik saja.”

Binar mengalihkan pandang kepada pria di sampingnya itu. Namun belum sempat ia mengucap kata dan bertanya apa maksud sang suami, pria itu sudah lebih dulu melepas seatbelt, kemudian mendekat dan menarik Binar dalam pelukan.

Membuat
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status