Share

Bab 69: Jawaban Najwa (2)

Jacob gelisah menunggu kabar dari Angeline setelah ia menghubungi sekretarisnya dan meminta tolong mencari tahu dimana keberadaan sang ibu sekarang ini. Jacob benar-benar takut kalau sang ibu akan bertindak nekat dengan menekan Najwa untuk menghindarinya.

Suara gerombolan anak-anak kemudian membuatnya tersentak kaget kala mereka berlari menuju sebuah mobil mewah yang baru saja memasuki area panti asuhan. Jacob memperhatikan baik-baik mobil BMW mewah milik sang mama tengah pelan-pelan memasuki halaman rumah panti asuhan dan parkir di depannya.

Jacob melangkah cepat ke arah mobil yang sudah terparkir itu dan benar dugaannya, sang ibu keluar dari dalam sana bersama dengan Najwa yang terlihat kaget karena beberapa anak-anak langsung menyambutnya dengan senyum dan berebut mencium punggung tangannya. Anak-anak di panti asuhan itu memang sopan kepada siapapun yang datang ke kediaman mereka, apalagi yang datang adalah Jacob atau ibunya.

Buat apa mama bawa Najwa ke sini?

Apa sebenarnya niatan
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status