Share

38. Memilihmu

“Sayang, kamu hamil, Nak?”

Feli menggigit bibir bawahnya ketika melihat orang tuanya nampak terkejut mendengar ucapan Archer. Feli bisa melihat sorot mata ibunya yang tampak berbinar-binar.

“Ma, itu… sebenarnya aku belum—”

“Feli sepertinya masih belum percaya sepenuhnya pada hasil testpack, Ma, makanya lebih baik kita pastikan di dokter saja,” sela Archer dengan cepat, seolah-olah tidak mau memberi kesempatan pada Feli untuk berbicara.

Mata Feli melotot pada Archer. Dari mana pria itu tahu tentang kehamilannya dan kenapa tahu mengenai hasil testpack?

“Menurut Papa lebih baik periksakan dulu ke dokter, supaya jelas apa benar hamil atau nggak,” timpal Nicko dengan tenang.

“Tapi kalau di testpack sudah menunjukkan garis dua, mana mungkin hasilnya keliru.” Leica menimpali. “Itu sudah pasti hamil, Sayang.”

“Ma…,” lirih Feli dengan perasaan yang semakin berkecamuk. Ia berusaha menahan diri agar matanya tidak berkaca-kaca. Kenapa semuanya jadi rumit begini?

"Aku belum yakin sepenuhnya sih, M
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (19)
goodnovel comment avatar
Arifah Hamid
seru banget
goodnovel comment avatar
Any Lid
meskipun archer udh plih pernikahannya, tp rasanya ttp nggak adil buat feli, .........
goodnovel comment avatar
Hawla Rizqiyah
terhalang poin 🥲🥲
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status