Share

BAB 21: Bantuan Dari Seorang Wanita

Keyra sebenarnya merasa mual, melihat dua orang yang sangat dikenal, melakukan berbuatan hina seperti itu, tapi ini tidak disia-siakan oleh Keyra, sekitar dua menit, ia berhasil merekam aksi syur mereka.

“Keyra!”

Teriakan Elsa membuat Keyra terkejut, lalu dengan segera ia berlari keluar, Elsa berusaha mengejar Keyra, tapi karena ia bertelanjang, Elsa pun tak berani keluar pintu.

“Ayo kejar aku,” tantang Keyra yang sudah berdiri di luar pintu dengan senyum sinis.

Keyra segera berlari ketika terlihat Samuel, sudah keluar kamar dan siap mengejarnya. Terjadilah kejar-kejaran antara Keyra dan Samuel, di sepanjang lorong apartemen.

Keyra semakin terkejar oleh Samuel, ketika akan memasuki lift, ditariknya kasar tangan Keyra.

“Sam, lepaskan, ada cctv kamu tidak bisa berbuat semaumu,” gertak Keyra.

“Kurang ajar kamu merekamku, berikan ponselmu!” bentak Samuel, lebih keras mencengkram lengan Keyra.

“Kamu yang kurang ajar, tapi aku senang dengan begitu aku tahu, jika cinta yang kamu banggakan i
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status