Share

Bab 56 Surat Kabar

Dela meletakkan surat kabar di tangannya lalu menutup ekspresi menyedihkan di wajahnya.

Hubungan mereka berdua akan berubah? Ini semua hanyalah khayalan Dela sendiri saja. Dela tertawa mencibir, dia sama sekali tidak lupa sebelumnya Fredy sudah katakan bahwa pernikahan dan istri tidak ada arti untuknya!

Di surat kabar yang terletak di atas meja tertulis dengan jelas 'Fredy Presdir Grup Wijaya dan juara Miss Universe masuk ke hotel sambil berpelukan erat', lalu foto mereka berdua yang tertera di sana sebagai pembuktian.

Hubungan pria tampan dan wanita cantik memang sangat menarik perhatian seluruh dunia karena terlihat sangat cocok tapi hati Dela terasa sangat sakit.

"Putriku, kali ini perusahaan Amanda bisa melewati bencana ini atau tidak semuanya bergantung kepadamu!" ujar David sambil berjalan masuk, "Produk untuk dua kontrak sudah diantarkan, pihak pembeli juga sudah mengirimkan sisa 60% dana ke rekening perusahaan. Untuk sementara bencana perusahaan Amanda sudah diselesaikan."
Samudra

Selamat sore Pembaca yang terhormat Dukungan Gem adalah dorongan terbesar untuk tulisan aku, Jika anda masih ada Gem, silakan dukungan aku. Maaf hari ini update lama. Sebelum nya terima kasih banyak!!! Selamat baca!!!

| Like
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status