Share

32. Harga Diri

Darka pun melangkah dengan penuh percaya diri dengan map yang berada di tangannya. Saat Darka memasuki gedung, Darka bisa melihat beberapa orang yang berpakaian sama dengannya. Dengan kemeja putih polos, celana hitam, dan dasi hitam yang tersimpul rapi. Penampilan khas pelamar kerja. Meskipun mengenakan pakaian yang sama, tetapi dirinya tampil dengan memukau orang-orang yang melihatnya. Beberapa dari mereka juga ada yang mengenal sosok Darka sebagai putra dari keluarga konglomerat. Namun, saat sadar Darka tengah melamar kerja, orang-orang itu berpikir bahwa mereka salah mengenali orang. Karena sudah terbilang sangat terbiasa dengan pandangan orang-orang yang tertuju padanya, Darka tidak kesulitan dengan perhatian yang ia dapatkan. Berbeda dari para pelamar yang lain, Darka tidak terlihat gugup. Tentu saja, kepercayaan diri Darka bahwa

Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status