Share

Bab 17. Amelia Siuman

Bab 17. Amelia Siuman

“Maaf, ini Bu Amelia  kenapa gak terbangun juga padahal  kalian udah berteriak-teriak seperti ini dari tadi.”  Andre  merasa curiga, pria itu   meneliti  wajah Amelia.

Leo  tersadar. “Ya, kenapa ya?  Ini sudah berjam-jam dia tertidur.  Jangan-jangan keracunan lagi!”  Pria itu  mendekati ranjang.  Menempelkan telunjuk di hidung Amelia.

“Berapa  takaran obat tidur yang kalian beri padanya?”  tanya Andre. 

Leo menatap tajam Andy. “Istrimu  yang ngasih obat tidurnya, kan?  Berapa banyak?”  ketusnya.

“Aku gak tahu, Mas!  Aku masih tidur saat Dinda  melakukan itu.”

“Bagaimana  kalau kita bawa Bu Amelia ke dokter!”  saran Andre.<

Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status