Share

Bukan Masalah Biasa

 "Kau harus tahu kalau aku belum tentu bisa memberimu anak bila kita bersama, aku juga bukan berasal dari keluarga mampu, aku hanya wanita yang terbuang karena aku punya banyak kekurangan!" Meliana seketika memberontak dalam dekapan Arga. 

 Fikirannya kacau dan banyak ketakutan yang menyerangnya, ia ingin melindungi Arga seperti dulu, tapi dirinya sendiri butuh Arga, dan bila ia bersama Arga, hidup ini sehari-harinya tidak akan pernah tenang, wanita itu akan terus menjadi penghalang.

 Bahkan untuk menikmati sinar mentari saat terbit saja terhalang akan rasa takut yang menggunung, Meliana tidak sekuat itu, dia mungkin bisa berdiri dan duduk tenang saat proses perpisahannya dengan Natan, menerima semua pengkhianatan dan cemohan dari keluarga mantan suaminya itu. 

 Tapi, bukan berarti dia kebal akan rasa sakit, hatinya lembut hingga ia tidak mau membuat masalah kecil menjadi besar, mengikhlaskan sesuatu yang dirasa semakin memburuk ketika

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status