Share

196: Eh, Bu Jane, hehe …

“Sherl, Hann, bangun woi! Ayo berangkat!”

Di dalam asrama kampus, terlihat Camille sudah berpakaian rapih, seperti hendak ingin bepergian. Dia sudah terbangun dari tidurnya lebih dulu dari kedua temannya yang masih berkelana di alam mimpi.

   “Woi, bangun dong! Ini sudah pagi, lho … kalian tidak ingat kita harus pergi kemana hari ini, hah!” teriak Camille, menggoyang-goyangkan tubuh temannya secara bergantian.

   “Huaaahhh … ck! Apaan sih, Cam, mmm … masih pagi juga, ah! Nanti saja deh!” sahut Sherly mengempas kesal, langsung menyelubungi seluruh tubuhnya menggunakan selimut.

   “Tahu tuh! Pagi-pagi buta sudah teriak-teriak …,” sahut Hanny.

   “Eh, kalian masih ingin kuliah atau tidak, hah!? Kita tidak memiliki banyak waktu, buruan!” kata Camille.

   “Ck! Apa sih, Cam … nanti deh, lima menit lagi,
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status