Share

Merindukan Lora

Waktu bergulir dengan cepatnya. Setahun sudah Cia membesarkan anaknya sendiri. Di kala bisnis yang dibangunnya baru berjalan, dia harus bisa membagi waktu antara anak dan pekerjaanya. Namun, Cia menikmati setiap proses yang ada. Karena baginya, selalu saja ada hal yang indah yang terjadi setiap hari. Terlebih anaknya begitu mengemaskan.

“Mommy, bangun!” Suara merdu yang terdengar membuat Cia yang menikmati tidurnya harus bangun. Suara itu sudah seperti alarm yang selalu berbunyi untuknya.

“Anak Mommy sudah bangun.” Cia mendaratkan kecupan di pipi gembul anaknya. Gemas sekali dengan anaknya yang sudah mulai tumbuh besar itu. Cia yang begitu gemas mendaratkan kecupan di pipi sang anak.

“Mommy.” Suara tawa Lora terdengar begitu renyah. Dia merasa geli sekali karena mommy-nya menggelitik.

“Mommy gemas sekali denganmu,” ucapnya seraya mendaratkan kecupan bertubi-tubi di pipi Lora.

“Mommy, Lola mau cekolah.” Lora m
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status