Share

57. ALDI VS EVAN

"Apa kabar, Nyonya?" ucap Andre menghampiri Reyna saat wanita itu sedang mengambil dessert.

Reyna berbalik dan menoleh ke arah Andre yang menghampirinya.

"Hai, Andre. Aku baik-baik saja. Bagaiamana dengan kalian?" 

Andre mengambil dessert yang tersedia di meja perjamuan lalu kembali mendekati Reyna.

"Em, kami baik-baik saja, Nyonya. Tapi sudah banyak sekali perubahan yang terjadi di perusahaan maupun di kehidupan pribadi Tuan Aldi."

Reyna terdiam, sesaat dia melirik ke depan dimana dia melihat Aldi yang sedang berbincang dengan Shinta. Keduanya terlihat akrab, Reyna kembali menatap Andre.

"Kenapa Nadia tidak ikut? Bukan kah dia sekertaris Aldi?" 

Andre akan menjawab ketika Nindia datang.

"Bu, ada telpon dari Bik Susi. Katanya Evan tidak mau makan, dia ingin makan nasi goreng buatan ayahnya."<

EDELWEIS

Terima kasih buat my readers sudah mengikuti cerita Reyna sampai saat ini. Love you all.

| Like
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status