Share

Saling Melepas Rindu

Ternyata rasa rindu itu benar-benar baru bisa terobati ketika bertemu langsung dengan orang yang selalu di rindukan. Dan itulah yang di rasakan oleh Starla saat ini. Starla memeluk tubuh pria yang selama dua hari ini menghilang tanpa kabar itu dengan begitu erat sambil menangis.

Revanno hanya bisa meringis ketika Starla semakin mengencangkan pelukan pada tubuhnya. Sejujurnya tubuh Revanno masih terasa begitu sakit, tapi ia juga tidak bisa menolak untuk di peluk Starla. Ia juga merindukan wanita yang saat ini berada di dalam pelukannya.

Sangat rindu.

Cukup lama mereka berpelukan sebelum akhirnya Starla melepaskan pelukannya, dan menatap wajah Revanno dengan lekat.

“Kamu kemana saja selama dua hari ini?” Tangan Starla mulai mengusap wajah Revanno dengan lembut. Matanya kembali berair ketika melihat wajah Revanno yang masih terlihat penuh luka.

Revanno menangkap tangan mungil itu lalu mencium bagian telapaknya. “Aku nggak kemana-mana,” ujarnya serak.

“Aku khawatir sama kamu. Kenapa kamu
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status