Share

Bab 12. Salah sangka

Senja perlahan mulai muncul di langit sore disertai rinai hujan yang turun sangat deras. Vallen masih terjebak di dalam rumah milik Gladwin. Ia menjaga Fidelya sebab ingin dibacakan sebuah dongeng.

"Akhirnya penyihir yang jahat tersebut terkurung di dalam menara tertinggi sebab ia berbohong dan tidak akan bisa keluar selamanya. Sedangkan Rapunzel ia bisa keluar dari kutukan menara dan hidup bahagia dengan pangeran," ungkap Vallen yang mengarang sebuah cerita yang sempat ia tonton.

Diusapnya rambut pirang milik bocah berusia enam tahun tersebut dengan sayang.

"Rupanya sudah tidur," lirih Vallen seraya bergeser untuk membuat bocah dalam pangkuan tersebut nyaman. Glad memasuki kamar putrinya dan bertanya, "Apakah Fidelya sudah tidur, Len?"

"Iya, dia baru saja tertidur setelah kuceritakan ulang sebuah kisah."

Glad menatap ke arah jendela, ia ingin menawarkan sesuatu pada gadis yang telah menyelamatkan anaknya. "Diluar hujan masih deras. Bagaimana bila kamu menginap saja disini. Fide past
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status