Di ruang kerja, suasana masih terbawa aura panas membara. "Dasar jalang keparat, beraninya memukul pelayanku seenaknya!" Leon mengecam iblis betina berulangkali, andai saja belum pulang ke mansion Constanzo mungkin semua penghuni yang tak bersalah dituduhnya sebagai pencuri. "Tenanglah, Anna dan Hilda baik-baik saja, semuanya senang kau pulang kembali untuk menyelamatkan dan menyingkirkan benalu di rumah ini," ujar Master Anthony saat menemani tuannya. Esperanza Dolores masih mengenakan jubah handuk putih saat diusir dari mansion. Barang-barang miliknya dibawa ke apartemen, dan dilarang menginjakkan kaki ke mansion selamanya. "Lalu apa rencana berikut, apa kau ingin melanjutkan pernikahan kontrakmu atau mengakhiri?" tanyanya penasaran. Leonardo menatap pemandangan Danau Como di kejauhan, dan berkata, "Jalang keparat melanggar aturan kesepakatan, tak akan ada kompensasi apapun diberikan, kecuali menghukumnya." "Kau punya cukup bukti membuatnya setuju bercerai denganmu?" desakny
Terakhir Diperbarui : 2025-09-12 Baca selengkapnya