Jessie terdiam. Bayangan Arya, Kinanti dan Intan kembali memenuhi ruang pikirannya. Tanpa sadar Jessie bersuara, lirih namun jelas, “Mereka pasti tidak akan tinggal diam. Mereka akan kembali merencanakan sesuatu.”Jacob melirik Jessie sekilas, lalu kembali fokus pada kemudinya. Jacob tidak langsung menjawab. Hanya suara mesin mobil dan dengungan lembut AC yang mengisi ruang sempit di antara mereka.“Aku tahu,” akhirnya Jacob berkata, suaranya rendah nyaris seperti geraman yang ia tahan agar tetap terdengar tenang.Jessie menatapnya, jantungnya mencelos. Nada itu bukan marah.“Mereka pasti akan mencoba lagi,” lanjut Jessie, suaranya bergetar tipis. “Kamu tahu, kenapa orang tidak bisa mendapatkan apapun yang mereka inginkan?” suara Jacob terdengar rendah, nyaris seperti gumaman.“…karena mereka terlalu sibuk merebut apa yang bukan milik mereka,” lanjutnya akhirnya, suaranya dalam, dingin.Jessie menoleh, menatap siluet tubuh Jacob yang diterpa cahaya lampu jalan. Kata-katanya itu seper
最終更新日 : 2025-12-09 続きを読む