Filter dengan
Status pembaruan
SemuaSedang berlangsungSelesai
Sortir dengan
SemuaPopulerRekomendasiRatingDiperbarui
Pria yang Menikahiku Ternyata ...

Pria yang Menikahiku Ternyata ...

Iftiati Maisyaroh
Yumna Qaissara seorang lajang berusia 40 tahun yang bekerja sebagai Office Girl di sebuah perusahaan besar milik pengusaha keturunan Inggris bernama Almeer Baldwin. Yumna melajang bukan tanpa sebab, dia harus merawat sang Ayah yang sudah renta dan sakit-sakitan. Tak memiliki pendidikan tinggi membuatnya harus bekerja apa saja untuk pengobatan orang tua tunggalnya. Di saat mendesak, sang boss perusahaan dimana dia bekerja menawarkan sebuah pernikahan bersyarat. Tapi pernikahannya justru memunculkan rahasia yang selama ini tak pernah terungkap. Almeer dengan segala kekurangannya, memiliki kisah yang masih berhubungan dengan sang istri kontrak. Sementara Yumna dikejutkan dengan ketidaksempurnaan fisik pria yang selalu dipuja dan didengungkan sebagai pria luar biasa di antara kaum hawa. Rahasia apa yang akan terungkap? Temukan jawabannya di Pria yang Menikahiku Ternyata ....
Romansa
102.4K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
MAHLIGAI: Istana yang Kujaga

MAHLIGAI: Istana yang Kujaga

Di dalam istana bahagianya, Dara Kahiyang menghadapi badai yang tak terduga. Kakak dan ibunya yang penuh dendam berusaha meruntuhkan dinding cinta yang dibangunnya bersama Adam dan kedua anak kembarnya. Di balik kesempurnaannya itu tersembunyi kisah masa lalu yang kelam. Sebagai seorang putri terbuang yang dulu diabaikan oleh keluarga, Dara harus menggenggam erat mahligai bahagianya. Mampukah Dara memenangkan pertarungan melawan ancaman tersembunyi yang mengintai mahligai kebahagiaannya yang sempurna?
Rumah Tangga
1034.4K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Wanita yang Kau Sakiti

Wanita yang Kau Sakiti

Lintang tidak mengira rumah tangga yang dia pikir baik-baik saja ternyata menyimpan bangkai pengkhianatan. Tidak hanya itu, perselingkuhan sang suami dilakukan dengan orang yang sangat dia percayai. Yang lebih menyakitkan dia dipaksa menerima selingkuhan sang suami atau kehilangan putrinya.
Romansa
1043.9K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Ranjang Suamiku Yang Membeku

Ranjang Suamiku Yang Membeku

Suamiku menyiksaku selama pernikahan ini, membawa kekasihnya sebagai penghangat ranjang dan membekukan ranjangku. Terlebih saat aku tahu alasannya.... Cukup sudah! Lihat saja, kau pikir aku akan tinggal diam, Mas?
Rumah Tangga
1.7K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Pria yang Dicintai Suamiku

Pria yang Dicintai Suamiku

Aku sedang mengandung anaknya, tapi dia dengan lantang meminta izin untuk menikah lagi dengan sosok yang tak pernah kubayangkan? Sungguh keterlaluan! Apakah aku harus meninggalkan suamiku atau memberinya pelajaran terlebih dahulu?
Rumah Tangga
463 DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Takdir yang Sulit Ditempuh

Takdir yang Sulit Ditempuh

Kakak tiriku sangat membenciku. Dia membenci kedatanganku dan ibuku, membenci kami karena merusak keluarganya yang terlihat harmonis. Setiap kali melihatku, dia akan selalu menunjukkan wajah dingin. Dia akan mengatakan bahwa aku menjijikkan, lalu dengan kejam bertanya kapan aku akan mati. Pada akhirnya, aku memenuhi keinginannya. Namun, dia menyesalinya. Dia menangis, memohon agar aku bisa kembali. Dia mengatakan bahwa dia seharusnya tidak putus denganku, tidak seharusnya memperlakukanku dengan kasar. Hanya saja, aku sudah mati. Untuk apa lagi dia menunjukkan sikap penuh kasih seperti ini?
Baca
Tambahkan
Pernikahan Yang Terpaksa Dipertahankan

Pernikahan Yang Terpaksa Dipertahankan

Prati Fent
Merasa hidupnya berada dalam bayang bayang istrinya Sunny mulai bermain api pada Diva murid menulisnya. Kaira yang mengetahuinya tidak merancang balas dendam, dia membiarkan suaminya sementara dia terus menulis sebuah kisah yang tanpa disadari akan menjadi balas dendam terbaiknya.
Rumah Tangga
1.5K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Yang Kucintai adalah Duri

Yang Kucintai adalah Duri

Sebuah kebetulan membuat aku mengetahui rahasia suamiku. Ternyata setiap sudut rumah penuh dengan CCTV tersembunyi. Aku tidak mengungkapkan hal itu, hanya pura-pura tidak tahu. Suatu hari, aku bersembunyi di lemari, dia kira aku kabur dari rumah, tak disangka tindakan ini membuatku tahu kalau dia sedang melakukan hal mesra dengan kekasihnya, lalu terdengar suamiku berkata, "Lebih cepat, pengobatannya akan segera selesai." Wanita itu malah berkata, "Tak usah takut, dia hanya orang buta." Suamiku memarahinya, "Kamu nggak ada hak mengatainya, dia adalah istriku, kalau kamu berani kurang ajar lagi, keluar saja dari sini." Suamiku tidak tahu kalau aku sudah sembuh, bahkan sudah seperti orang normal. Setelah aku keluar dari lemari, aku menelepon kakakku dengan sedih, "Kak, aku setuju keluar negeri."
Baca
Tambahkan
Istri Manisku yang Berkuasa

Istri Manisku yang Berkuasa

Dia sebenarnya adalah Tuan Muda Larnwick, dengan kekayaan yang melimpah ruah. Selama empat tahun bergabung dengan keluarga mereka, Ia menyembunyikan identitasnya dan berhasil menipu semua orang. Dia dicemooh dan dihina.Demi putri dan istrinya, dia harus kembali ke Larnwick dan mewarisi segalanya! Dulu ia menjanjikan hidup yang makmur, sekarang bahkan ia dapat menguasai dunia!
Urban
8.94.0M DibacaTamat
Tampilkan Ulasan (1099)
Baca
Tambahkan
malapalas
BACA novel berjudul :FREL. Banyak kejutan di dalamnya. Selain tentang cinta segitiga yang bikin baper, gemes dibumbui humor dan mengharubirukan, kalian akan disuguhi dg persahabatan, keluarga, luka dan rahasia di masa lalu orangtua yang akan membuat cerita lebih seru dan menjungkirbalikkan perasaan.
Iskandar Plug
xlq_7d246b72243c2433333830343238303537303434242e24756a63746745716667243c2432242e24656a637070676e45716667243c24495947443232323233242e2476716d6770243c24357c7a776c7b242e246471716d4b66243c2432242e24654b66243c2432242e247763243c244f717c6b6e6e6331373032222a4e6b70777a3d2243706674716b662233343d2258343333332b
Baca Semua Ulasan
Menjadi Istri yang Dilupakan

Menjadi Istri yang Dilupakan

Le Vant
Nadia Putri, seorang gadis berusia 18 tahun, mendapati hidupnya berubah setelah ayahnya mengalami kecelakaan tragis yang disebabkan oleh Indra Pratama, seorang pria berusia 25 tahun. Demi menghindari masalah hukum yang dapat merusak karier Indra, keluarga Nadia menerima usulan pernikahan antara Nadia dan Indra sebagai bentuk tanggung jawab Indra. Meskipun awal pernikahan mereka tampak stabil, hubungan ini berubah drastis ketika Indra kehilangan minat pada Nadia dan mulai berselingkuh. Dengan dukungan keluarganya, yang memandang rendah Nadia karena status sosialnya, Indra secara terang-terangan mengkhianati istrinya. Nadia, yang awalnya sudah jatuh cinta pada suaminya, harus menghadapi tekanan dari berbagai arah: pengkhianatan, penghinaan dari keluarga Indra, dan kekerasan fisik ringan dari suaminya. Meski terus berusaha mempertahankan pernikahannya demi anak mereka, Reza, Nadia akhirnya menyerah dan bercerai dari Indra. Tidak lama setelah itu, Indra mulai menyadari bahwa wanita barunya tidak memiliki kebaikan hati seperti Nadia. Namun, penyesalannya datang terlambat. Nadia sudah menemukan kebahagiaan bersama seorang pria yang lebih baik, Aditya, dan menolak untuk kembali kepada Indra, meskipun Indra terus memohon.
Rumah Tangga
878 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Sebelumnya
1
...
4041424344
...
50
Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status