MAAF
Jenang gula
Menikah muda memang sangat menyenangkan. Tapi bagaimana jika menikah tanpa cinta sama sekali? Saat dia dengan tidak berperasaan membawa orang lain masuk ke dalam kehidupan yang seharusnya bahagia, apakah kita akan tahan menghadapinya? 'Kau hanya memiliki ragaku saja, tapi tidak dengan hatiku' ... 'Kumohon, kasihanilah aku walau hanya sidkit saja.'