Filter dengan
Status pembaruan
SemuaSedang berlangsungSelesai
Sortir dengan
SemuaPopulerRekomendasiRatingDiperbarui
So Hard in Loving You

So Hard in Loving You

Angela
Elline bertemu lagi dengan cinta pertamanya, Axel Devgan, dalam acara kerjasama perusahaan. Dulu mereka harus berpisah karena memprioritaskan masa depan. Mereka pernah berjanji untuk bertemu lagi jika telah berhasil meraih impian. Namun, bayangan indah akan pertemuan yang telah ditunggu selama bertahun-tahun itu sirna dalam sekejap. Lelaki yang ia tunggu tengah menggandeng wanita lain pada pertemuan pertama mereka setelah bertahun-tahun berlalu tanpa kabar. Kenangan indah akan masa lalunya dengan lelaki itu berubah menjadi kenangan berdarah dalam sekejap. Sanggupkah Elline melanjutkan kerjasama perusahaan? Apa yang akan ia lakukan? Memilih bertahan demi pekerjaan atau menyembuhkan perasaan yang terluka semakin dalam?
Romansa
102.3K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Menikah Dadakan dengan Mantan Crush

Menikah Dadakan dengan Mantan Crush

Saat Johan melamar Kalila melalui DM instagramnya, Kalila langsung menyetujuinya. Padahal mereka tidak pernah bertemu lagi setelah tujuh tahun lamanya. Kehidupan rumah tangga mereka penuh lika-liku. Perasaan yang dulu Kalila utarakan kepada Johan itu telah sirna, sedangkan mereka sudah terikat janji sehidup semati bersama. Kalila mengatakan, “Kalau lo udah ketemu orang yang lo suka, cerai aja kita ntar,” dengan nada santai dan tanpa beban. Namun, siapa sangka. Selama menjalin pernikahan keduanya saling menggoda satu sama lain. Dia kira Johan tidak menyukainya sehingga dia bebas memakai pakaian terbuka. Ternyata dia salah sangka, Johan seperti harimau yang sedang menunggu mangsanya lengah.
Romansa
10827 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Kopi Panas Untuk Si Jalang

Kopi Panas Untuk Si Jalang

Haruchan ST NE
Latisya dan Vinsmoke hidup bahagia di tengah gempuran senjata, mendirikan sebuah kedai kopi kecil dipinggir kota Paris, rutinitas yang santai dan juga hangat terjadi setiap hari. Sebuah problematika mungkin tidak tampak terlihat dan tidak seorangpun menyadari. Namun, semua rutinitas itu sirna, ketika Vinsmoke harus ditugaskan untuk menjadi tentara dan membela negaranya yang telah diinvasi oleh sekutu yaitu Jerman. Vinsmoke pergi dan tak pernah kembali, kedai kecil itu tumbang dan tidak akan pernah hidup. Semua tragedi silih berganti terhadap Latisya yang seorang diri, termasuk wanita kecil yang mengaku-ngaku sebagai belahan jiwa suamin saat dulu. Lalu, bagaimana cara Latisya menghadapi semua permasalahan itu di samping membangun kembali kedai kecilnya.
Romansa
1.5K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Altair dan Sepasang Matahari

Altair dan Sepasang Matahari

Maryam Ashiya
Mereka bertemu lagi, lelaki shalih yang dicita-citakan oleh Bundanya agar bisa menjadi pendamping hidupnya. Namun harapan itu seolah sirna saat lelaki itu malah menyodorinya sebuah surat dari lelaki lain yang tak pernah ia duga. Surat lamaran dari Altair. "Aku ingin meminang anak Ibu untuk menjadi pendamping hidupku. Kuakui aku bukan Umar yang mampu menjaganya dengan keperkasaannya hingga syaitan pun merasa gentar terhadapnya. Aku bukan Lukman yang mampu membimbingnya dengan arif dan bijaksana, bukan Mush'ab bin Umair yang sanggup mengajarinya kezuhudan sempurna dengan meninggalkan segala kenikmatan yang ia punya... Bahkan aku juga bukan lelaki yang layak untuk mendampinginya saat bahagia dan setia menghiburnya di saat dukanya."
Lainnya
102.0K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Pengantin Bayaran

Pengantin Bayaran

Avengelisha24
Kau Pantas menerima luka karena sudah berani datang dalam kehidupanku-Zean Mark Maximilian Setiap kali aku bertanya, kenapa semesta begitu jahat atau memang sengaja membuatku terus berlari kepadanya-Angeli Permata Satya Angelie Permata Satya sebut saja Alea. Seorang wanita yang mempunyai hati yang baik, berperilaku ramah sopan dan berparas menawan dengan wajah oval,alis tebal, bulu mata yang lentik, rambut yang bergelombang sebahu dengan bibir yang kecil kemerah-merahan serta hidung yang sedikit mancung membuatnya menjadi wanita yang tergolong cantik. Namun,ia harus terpaksa menikah dengan seorang lelaki dingin bahkan,batinya tak tersentuh sekalipun. Zean Mark Maximilian, seorang Ceo sekaligus pewaris tunggal TDKS Corp yang sangat dingin apalagi ketika dia memasang wajah datar. Namun, jauh sebelum itu ia adalah sosok lelaki manja,periang dan murah senyum, akan tetapi sisi baik dari dirinya harus sirna begitu saja ketika ia harus melepaskan seorang wanita yang sejak lama mengisi hatinya demi seorang wanita yang baru dikenalnya dalam sehari karena sebuah kecelakaan tragis yang merengut nyawa kekasihnya tepat pada malam pertunangan mereka. Akibatnya ia terpaksa membayar Angelie Permata Satya sebagai Pengantin Bayaran untuk megantikan posisi kekasihnya yang telah meninggal dunia. Apakah seiring berjalannya waktu Zean akan membuka hatinya untuk Alea ataukah Aleah harus tetap menjadi Pengantin Bayaran untuk Zean tanpa ada ikatan yang pasti dari Seorang Zean berwajah datar itu.? Selamat membaca dan jangan lupa follow yah Mohon krisannya. Sekian dan terimakasih
Romansa
8.52.5K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Cinta Terlarang di Balik Misi Balas Dendam

Cinta Terlarang di Balik Misi Balas Dendam

Mandy Poole
Freya Abigail, seorang wanita muda yang bekerja sebagai jurnalis, telah bertunangan dengan seorang pria bernama Marcus. Mereka telah berpacaran selama tiga tahun dan Freya sangat mencintai Marcus. Namun, kebahagiaan Freya sirna ketika ia menemukan fakta menyakitkan tentang Marcus, ternyata ia telah berselingkuh dengan wanita lain. Merasa dikhianati dan hancur, Freya bersumpah untuk membalas dendam pada Marcus. Freya menyusun rencana balas dendam yang rinci dan rapi. Ia akan menghancurkan Marcus secara finansial, profesional, dan pribadi. Namun, rencana Freya tidak berjalan sesuai rencana. Tiba-tiba, seseorang dari masa lalunya datang kepada Freya. Orang ini membawa kabar terbaru tentang Marcus yang mengejutkan Freya. Kabar ini menambahkan goresan dalam pada luka Freya. Siapakah orang dari masa lalu yang datang kepada Freya? Berhasilkah Freya membalas dendam pada Marcus?
Romansa
101.4K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Takdir Tara

Takdir Tara

Hari pernikahan yang Tara impikan hanya tinggal menghitung hari. Namun, semua impiannya itu harus sirna dalam sekejap. Tara dan Devan mengalami kecelakaan dalam perjalanan pulang, mobil yang mereka tumpangi saat itu mengalami oleng dan terjun bebas ke Jurang. Hanya Tara yang selamat dalam kecelakaan itu, membuatnya terpukul dan merasa bersalah hingga depresi. Tara hanya seorang wanita yang sebatang kara, tidak ada lagi yang tersisa, tidak ada lagi alasan untuknya hidup. Saat itu Tara yang frustasi mencoba untuk bunuh diri , tapi seorang pria datang menghentikan niat buruknya, pria itu bernama Aryan, ia juga yang pada akhirnya memberikan alasan untuknya hidup. Masalah demi masalah mulai kembali muncul ketika Aryan membawa Tara pada kehidupan pernikahan. hingga kebenaran satu persatu mulai terungkap. Bagaimana kelanjutan kisahnya? Kebenaran apa yang akan terungkap? Ikuti kisahnya dalam Takdir Tara
Romansa
454 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Pembalasan Dendam Putri yang Tak Dianggap

Pembalasan Dendam Putri yang Tak Dianggap

Selama ini, Selena selalu mengalah. Dia berpikir, kedamaian satu keluarga merupakan yang terbaik—sehingga dia membiarkan seluruh perhatian jatuh ke tangan saudara angkatnya, Mersya. Akan tetapi, kebaikannya tidak berbuah baik ketika Mersya berselingkuh dengan tunangannya yang sekarang. Belum lagi, rupanya Mersya menjebaknya sampai-sampai dijual ke rumah bordil di daerah perbatasan yang jauh dari Ibu Kota. Sebagai penerus dari keluarga Marquees Douglass, Selena memutuskan untuk membalas dendam. Kehidupannya sebagai putri yang patuh telah sirna, berganti menjadi antagonis yang mungkin akan dibenci oleh keluarganya sendiri. Dibantu oleh sosok misterius yang telah menyelamatkannya hari itu, Selena akan membuktikan pada siapa pun bahwa dia tidak akan bisa disingkirkan semudah itu. Lantas, bagaimana dengan perjalanan balas dendam Selena yang dibantu oleh pria bernama Jeffrey itu? ig @au_hannfirda
Historical
838 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
SUAMI YANG DIREBUT SAHABATKU

SUAMI YANG DIREBUT SAHABATKU

Naina begitu bahagia saat dokter menyatakan dirinya tengah mengandung, setelah lima tahun usia pernikahannya dengan Aditya. Wajah manis wanita itu tak henti-hentinya dipenuhi senyuman, sudah membayangkan bagaimana kabar ini akan ia sampaikan pada sang suami. Namun, segalanya sirna saat Naina mengetahui perselingkuhan Aditya, sesuatu yang tak pernah ia bayangkan sebelumnya. Kebahagiaan berubah menjadi luka, itulah yang kini ia rasakan. Lebih menyakitkan lagi, Naina baru mengetahui selama ini Aditya menjalin kasih terlarang dengan Lisa, sahabat karib yang sudah dianggapnya seperti saudara sendiri. Dengan bantuan Rangga, pria yang hadir dan menolongnya di masa terpuruk, Naina berusaha bangkit. Ia memutuskan untuk masuk ke dalam kehidupan Aditya dan Lisa dengan menyamar sebagai asisten rumah tangga. Perlahan tapi pasti, Naina berniat menghancurkan mereka, menjadi musuh dalam selimut demi membalas sakit hatinya!
Rumah Tangga
1018.3K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Surgaku Yang Hilang

Surgaku Yang Hilang

Kebahagiaan yang tujuh tahun ini selalu mengitari dirinya kini telah sirna dalam sekejap mata. Sosok yang selama ini ia banggakan dan agungkan telah menancapkan duri tajam. Menusuk relung hati hatinya yang paling dalam. “Kenapa Mas tega melakukan ini padaku? Apa salah ku, Mas? Apa?!” pertanyaan beruntun keluar dari perempuan beranak satu sembari terisak-isak dalam tangisnya. Jilbab navy menjulur ke dadanya kini telah basah. Ia berusaha mengusap kedua pipinya karena air mata yang terus mengalir deras tanpa henti. Kehidupannya kini terasa begitu suram. Dadanya sangat sesak, matanya sembab dengan lutut yang sudah bergetar hebat hingga tak mampu lagi untuk menopang badannya. Apa perempuan itu masih bisa mengulas senyuman di bibirnya setelah sang suami merenggut segala kemanisan yang selama ini telah mereka bina?
Rumah Tangga
1037.7K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Sebelumnya
1
...
910111213
...
50
Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status