Share

Bab 40

“Ah, iya ya.” Jawab Raya yang baru ingat kalau dia ada acara ikutan pesta dengan adik juga teman-teman adiknya itu.

“Aku berangkat duluan ya, Kak?” pamit Rizal sambil memakai sepatunya.

“Linda udah datang jemput.” Lanjutnya dengan satu mata dikedipkan.

Mulut Raya tampak terbuka lebar, “sialan kau Rizal.” Makinya sambil tertawa, tapi tawa ikut senang.

“Yo’i, aku sama Linda mau berduaan dulu.” Sahut Rizal lagi.

Raya melambaikan tangannya, “bersenang-senanglah adikku.” Balasnya.

Rizal mengangkat kedua tangannya sambil berteriak riang, terlihat wanita bernama Linda itu memiliki rambut berwarna cherry blossom, kulitnya putih bak salju, entah dari mana Rizal menemukan wanita tersebut.

“Kemana kita?” tanya Rizal saat Linda membelokkan kendaraannya ke arah yang bukan awal rencana mereka.

“Nurut saja.” Jawab Linda sambil tersenyum genit.

Melihat ekspresi itu tentu saja Rizal senang bukan kepalang, bersama Linda kemanapun pergi pasti akan terasa di surga.

Tak beberapa lama ke
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status