Share

Bab 83

Dua minggu berlalu … 

Panggilan sidang pertama pun datang. Namun, Indah sama sekali tidak hadir. Begitupun dengan Reyhan. Panggilan sidang kedua dan ketiga di minggu berikutnya pun Indah tidak hadir. Hanya Reyhan saja yang hadir saat sidang ketiga dan dibacakan putusan dengan membawa dua orang saksi. Tidak ada tuntutan apapun hingga memperlancar prosesnya. 

"Kok bisa sih Indah gak datang dan gak minta hak apapun untuk anaknya?" ucap Luna membatin. Dalam hatinya dia sangat bahagia. Apalagi melihat Reyhan tenang dan seolah tidak terjadi apapun. "Gak pernah nyangka sebelumnya. Ternyata Reyhan jadi milik aku. Gak sangka juga, di luar dugaan pokoknya Reyhan milih aku daripada Indah. Di mana aku sangka Reyhan sangat mencintai Indah. Humhh! Takdir memang tidak bisa ditebak," batinya lagi kegirangan.

Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (29)
goodnovel comment avatar
Yati Syahira
knapa luna reyhan bahagia thoor tidak rela ,indah hanya di permainkan ,anakya tidak di akui lagi ,reyhan dan biar tdk bisa punya anak thoor ,reyhan bikin sengsara sama luna ,biar pisah juga thoor
goodnovel comment avatar
hman4874
kok gk lanjut update lgi ke bab 84 .. lama bgt
goodnovel comment avatar
Evy Salmi
habis slsi ni...fix uninstal..mndg aplikasi novel yg lain
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status