Share

uang ibu

Kututup pintu rumah sementara keadaan di luar masih hiruk-pikuk, beberapa orang berusaha menenangkan ibu dan yang lain kembali ke rumahnya masing-masing.

Kakak aidil belum pulang dari rumah sakit jadi kuhampiri Rima sambil memegang tas coklat berukuran sedang dan membukanya. Di sana terdapat beberapa lembar uang ratusan ribu dan beberapa kartu identitas milik ibu mertua.

Kuambil uangnya dan untuk sementara waktu akan kusimpan dompet itu di belakang lemari agar dia kelabakan mencari KTP dan bpjs-nya. aku tidak peduli tentang dosa atau kedurhakaan sebagai seorang menantu meski rasa bersalah tetap ada. Tapi yang lebih mendominasi adalah dendam yang sudah bertumpuk-tumpuk selama bertahun-tahun. Kucoba bertahan untuk sabar dan berharap bahwa dia akan berubah tapi tidak ada perubahan sama sekali. Yang ada makin hari dia makin bengis dan terus menyakitiku dengan segala tingkah kejamnya.

"Mana tasku tadi, ada yang melihat dompet besarku?" tanya wanita bersuara keras itu pada orang orang yang
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status