Share

Bab 1367

Kelly menggigit bibir bawahnya dengan erat, lalu sedikit menunduk.

“Semua salah aku. Tidak seharusnya aku marah-marah sama kamu, apalagi banting pintu di hadapan Yana. Aku minta maaf sama kamu!” Suara Jason sangat lembut.

Kelly semakin terisak-isak lagi. Dia segera menggeleng, lalu berkata, “Bukan, aku nggak salahin kamu. Aku tahu kamu melakukannya demi kebaikanku dan Yana. Benar apa katamu, aku sendiri yang nggak berguna, nggak bisa jaga Yana dengan baik.”

Kening Jason tampak berkerut. “Ketika mendengar orang-orang itu menggosip dan merendahkanmu, aku tidak bisa menahan emosiku. Hari ini aku sudah cukup bersabar. Kamu boleh tidak bersikap keras. Kamu bisa berdiri di belakangku saja. Jangan halangi apa yang ingin aku lakukan.”

Kelly mengangkat kepala untuk melihatnya. “Jason, posisi kita berbeda. Kamu memang ingin melampiaskan amarah aku dan Yana, tapi aku nggak bisa nggak pikirin Kak Kenzo. Seandainya ada orang lain yang menindas Yana, aku pasti nggak bakal tinggal diam. Tapi hari ini
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (3)
goodnovel comment avatar
12345
Dah banyak kemajuan nih Kelly Jason
goodnovel comment avatar
Aas Asmawati
kenapa sih Sonia sama Reza gk kasih tau aja sm Jason klo Yana itu anaknya. Kasihan Yana.
goodnovel comment avatar
Zuriana Hamzah
sulit betul Kelly ngan Jason.. bilalah agaknya Jason tahu pasal yana
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status