Share

43. SP 1

Lebih dari tiga puluh menit aku dan Lili harus mendengarkan teguran dari Mas Adit. Dia tampak marah tapi aku sama sekali tidak merasakan sakit hati akibat ucapannya karena aku sangat tahu bahwa apa yang dia katakan adalah benar. Justru akan sangat berbahaya jika masalah ini sampai terdengar ke telinga atasan secara langsung, aku masih bersyukur karena hanya Mas Adit yang menegur kami.

Setelah selesai dengan kami, Lili dipersilahkan untuk keluar namun tidak denganku. Mas Adit kembali meminta waktu untuk berbicara berdua dengan aku setelah resmi memberikan  aku dan Lili SP1 sebagai peringatan.

"Alen, gue udah denger masalahnya saat gue naik kesini bareng Kale. Jujur, gue pribadi kaget pas dengar dari orang-orang. Lebih kaget lagi karena hampir semua cewek di kantor ini ngomongin masalah lo, entah gimana bisa begitu. Dan gue tahu kalau ternyata ini ulah Lili. Kalau nurutin keinginan pribadi dimana gue lebih deket sama lo, udah pasti gue pengen kasih dia surat SP 2 sek
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status