Share

PART 48

"Lama banget sih nyapunya," ucap Rian merasa jenuh menunggu Raina yang sedang menyapu kelas. 

Karena tadi pagi Raina tidak sempat menyapu kelas, jadi ia harus menyapu kelas saat kelas berakhir.

"Kalau lo mau pulang ya pulang aja. Gue kan gak suruh lo nungguin gue," ucap Raina masih sibuk menyapu.

Raina memang tidak meminta Rian untuk menunggunya piket. Rian sendiri yang datang ke kelasnya dan menunggunya. Padahal tadi Raina sudah menyuruh cowok itu untuk pulang duluan.

Rian bangkit berdiri kemudian berjalan mendekati Raina. Tanpa seizin Raina, Rian langsung mengambil sapu yang dipegang Raina.

"Balikin sapunya Rian. Jangan buang-buang waktu gue."

Rian keluar dari kelas sembari memegang sapu. 

"Eh, sini lo!" Panggil Rian ketika melihat seorang cowok melintas.

"Gue?" tanya cowok itu menunjuk dirinya.

"Iya lo lah. Buruan sini!" 

Dengan segera cowok itu menghampiri Rian.

"Lo sapu ini kelas." Rian

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status