Share

Utang Bekas Judi

Aku jadi penasaran kenapa Risma terus-terusan menggangguku. Pasti ada hal yang sangat penting yang harus diselesaikannya denganku atau dengan Mas Burhan, dan itu bukan hal remeh-temeh. Bagaimana mungkin seseorang yang sudah meninggal arwahnya menjadi tidak tenang dan terus-terusan menghantui, apalagi Risma sempat mengatakan bahwa suamiku pembohong, penipu, pencuri, dan julukan buruk lainnya?

Kenapa Risma mengatai Mas Burhan seperti itu? Seharusnya, jika Risma mencintai Mas Burhan … dia tidak akan mengatakan hal yang buruk tentang Mas Burhan.

Aku mulai menganggap serius terror hantu Risma ini. Dan pasti masih ada yang dirahasiakan Mas Burhan dariku sehingga hal ini bisa terjadi.

“Lita, tolong telepon ojek Mang Ojak. Ibu mau ke Toko Arjuna komplain paketnya kosong. Untung aja beli di toko yang deket, jadi gampang ngurusnya,” kata ibu mertua sambil membereskan cangkang dan dus bekas paket-paket yang sudah dibuka untuk barang bukti.

“Tidak usah komplain, Bu. Aku tahu kemana paket-paket i
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status