Share

54. Tak Akan Kubiarkan Pergi Lagi

Tak sedetik pun terlewat oleh mata Saga, semua pergerakan pelayan maupun para pengawal yang sibuk mencari Juni ke sana kemari.

"Sudah temukan pelayan itu?" tanyanya saat Edward menghadap.

"Kami sudah mendatangi rumahnya, tapi rumah itu kosong dan tetangganya mengatakan dia sudah pergi tiga hari yang lalu."

Kedua alis Saga beradu. "Ke mana dia pergi?"

"Tak ada petunjuk tentang itu, Tuan."

"Aku tak mengharapkan kata 'tak ada' dari mulutmu, Edward. Cari tahu semua tentang keluarganya dan juga adiknya yang bernama serina itu!" Rahang Saga semakin mengetat dengan hunjaman mata yang kian tajam.

Edward tertegun sejenak sebelum menarik napas dan kembali melanjutkan laporannya. "Dari penuturan orang-orang terdekatnya, dia tak punya adik. Dia hanya punya ayah yang sakit-sakitan sejak lama."

"Tidak punya adik? Lalu siapa Serina?" Saga mendecak keras sampai pelayan-pelayan yang lewat bergidik ketakutan.

"Kami sedang mencari tahu, Tuan."

Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (1)
goodnovel comment avatar
Nietha
semangat KK author jngn lma2 up nya tq,,,
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status