Filter dengan
Status pembaruan
SemuaSedang berlangsungSelesai
Sortir dengan
SemuaPopulerRekomendasiRatingDiperbarui
Ini Namanya Cinta

Ini Namanya Cinta

Aldy Putra
Gadis nakal yang berada di sekolah elit, ia bernama Lazia. Suka kepada pria dingin sekaligus kapten basket di sekolahnya sejak duduk di bangku kelas 10, namun siapa sangka ternyata ia sudah di jodohkan oleh ayahnya dan jauh dari tipe pria idaman Lazia.
Romansa
102.6K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Mengejar cinta mantan

Mengejar cinta mantan

VIGIANI NURIKE
Kesalahpahaman telah membuat Jeanny Anderson harus menyerah dengan cintanya dengan sang suami tercinta yang bernama Frank Jefferson dalam keadaan hamil. Jeanny pergi dan bersembunyi dari Frank dengan bantuan dari seorang rival dari Frank sendiri yang bernama Garth Gaskins. Perpisahan pun akhirnya terjadi di antara Jeanny dan Frank. Enam tahun berlalu, Frank Jefferson tak berhenti terus mencari mantan istrinya yang telah pergi dalam keadaan hamil. Kini dia telah menjadi sosok yang mapan dari segi finansial dan bertekad akan mencari istri dan anaknya yang telah lama menghilang. Hingga akhirnya mereka dipertemukan kembali, namun sayang perjuangan Frank tidaklah mudah karena dia tak harus berjuang merebut hati mantan istrinya kembali, Frank juga harus berhadapan dengan dua pria lainnya yang sama-sama mengejar cinta mantan istrinya. Akankah perjuangan Frank berhasil merebut kepercayaan mantan istrinya kembali? Dan bagaimana dengan nasib anak mereka setelah enam tahun perpisahan?
Rumah Tangga
1.0K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Cinta Tergadai 30jt

Cinta Tergadai 30jt

SN Riyanti
"Aku mencintaimu namun aku tak bisa membuatmu untuk melakukan pilihan yang sulit, aku tidak menyerah hanya ingin menunjukkan kekuatan cinta kita. Lanjutkan cita-citamu yang menjadikan impian orang tuamu. Aku akan menunggumu sampai batas waktu yang tak ditentukan. Aku akan terus di sini sampai kau sendiri yang melepaskan aku untuk pergi," ungkap Cinta mengusap ujung matanya yang mengeluarkan butiran kristal. Ryan seakan terbius hanya menatap nanar pujaan hatinya yang bergerak menjauh. Mungkin ini akan menjadi pertemuan terakhir merekaa sebelum Ryan masuk karantina. Yah, kemarin adalah pengumuman siapa saja yang lolos pendidikan untuk menjadi pasukan yang berseragam loreng-loreng. Pasukan garda terdepan untuk melindungi tanah air tercinta ini. "Semoga kita berjodoh, kalaupun tidak aku harap kita masih bisa berteman baik," gumam Ryan berbalik meninggalkan area taman yang selama ini menjadi tempat favorit mereka berdua.
Romansa
10859 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Hijrah Cinta Alisa

Hijrah Cinta Alisa

Tessa Amelia
Alisa di kenal sebagai wanita idaman, karena kecantikannya wajah dan akhlaknya. Namun, dia harus menerima kenyataan pahit bahwa dirinya di perkosa pria tidak di kenal dan berakhir hamil. Peristiwa itu membuatnya diusir dari pesantren dan memilih hidup yang baru dengan jalan yang baru, hingga suatu saat dia kembali bertemu dengan laki-laki yang telah memperkosanya. Akankah semuanya kembali membalik di saat laki-laki itu terus berusaha mencari siapa wanita yang di nodainya waktu itu?
Rumah Tangga
101.7K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Apakah Ini Cinta?

Apakah Ini Cinta?

Suamiku adalah orang yang super posesif dan mengidap sindrom Jacob. Hanya karena aku pernah menyelamatkan nyawanya dalam kecelakaan, dia langsung menganggapku sebagai satu-satunya cinta sejatinya. Dia memaksa tunanganku pergi ke luar negeri, lalu memanfaatkan kekuasaannya untuk memaksaku menikahinya. Selama 10 tahun pernikahan, dia melarangku berinteraksi dengan pria mana pun, juga menyuruhku mengenakan gelang pelacak supaya bisa memantau lokasiku setiap saat. Namun, pada saat yang sama, dia juga sangat memanjakanku. Dia tidak akan membiarkan siapa pun melukai maupun merendahkanku. Ketika kakaknya menghinaku, dia langsung memutuskan hubungan dengan kakaknya dan mengirim mereka sekeluarga untuk tinggal di area kumuh. Saat teman masa kecilnya sengaja menumpahkan anggur merah ke tubuhku, dia langsung menendangnya dan menyiramnya dengan sebotol penuh anggur merah. Dia memikirkan segala cara untuk mendapatkan hatiku, tetapi hatiku tetap tidak tergerak. Pada akhirnya, dia memutuskan untuk mengikatku dengan menggunakan anak. Oleh karena itu, dia yang sudah melakukan vasektomi dari dulu melakukan vasektomi reversal. Namun, ketika aku hamil 3 bulan, kakaknya membawa sekelompok orang menerjang ke vila kami, lalu menuduhku berselingkuh dan memukulku hingga aku keguguran. Pada saat aku sekarat, suamiku akhirnya tiba di rumah. Kakaknya menunjukkan bukti yang diberikan teman masa kecil suamiku dan berkata, “Tristan, wanita jalang ini sudah berselingkuh dan mengandung anak haram. Hari ini, aku akan bantu kamu mengusirnya!”
Cerita Pendek · Romansa
2.1K DibacaCompleted
Baca
Tambahkan
Cinta  Usai Berpisah

Cinta Usai Berpisah

Lima tahun yang lalu Cinta melepaskan semuanya dan pergi. Meninggalkan luka dan membawa serta benih yang tak diinginkan Abrisam dan keluarganya. Cinta berhasil membangun hidup di atas reruntuhan cinta dan harapan yang hancur. Namun sekarang, semesta memainkan perannya. Takdir mempermainkannya kembali. Secara tak sengaja Cinta bertemu kembali dengan mantan kekasihnya saat mencari putrinya yang terpisah darinya. Abrisam yang bertemu dengan putrinya terkejut dengan kemiripan mereka. Dia pun mulai mencurigai sesuatu. Cinta yang mulai paham dengan kecurigaan Abrisam memasang tembok penghalang, dia tak begitu saja membiarkan Abrisam mendekati mereka. Lalu apa yang terjadi kemudian? Mungkinkah Abrisam mengetahui rahasia besar yang Cinta simpan selama ini?
Romansa
691 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Menggapai Cinta Ayana

Menggapai Cinta Ayana

Miss Yuka 85
Aku akan menunggumu sampai kau benar-benar siap untukku. Aku pun tak peduli dengan statusmu, yang ku yakini hanyalah aku mencintaimu hari ini dan seterusnya. - Ammar Bagiku kebahagiaanku tidaklah penting yang ku pikirkan sekarang adalah putraku bagaimana aku harus mendidiknya dengan baik agar menjadi orang yang Sholeh dan bertanggung jawab nantinya. - Ayana
Romansa
101.9K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Cinta untuk Nazdira

Cinta untuk Nazdira

Penasaya
Nadzira Xena Gumasya, gadis berwajah teduh itu terus melantunkan ayat-ayat suci Al-Qur'an. seusai mengerjakan kewajibannya sebagai seorang muslimah yang taat pada perintah agamanya. sedari kecil, Nazdira tinggal bersama tantenya setelah kedua orang tuanya meninggal akibat sebuah kecelakaan maut yang merenggut nyawa keduanya. Nazdira yang di asuh oleh sang Tante pun, tidak jarang mendapatkan perlakukan kasar. namun meski begitu, Nadzira tetap menghormati serta menyayangi Tante Safira dengan sebenar-benarnya. ia memperlakukan Tante Safira sudah seperti orang tuanya sendiri, ia merasa sangat berterimakasih. karena sang Tante mau mengasuhnya.
Romansa
10882 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Cinta Sang CEO

Cinta Sang CEO

Nadira Kintania AZ
Aliza seorang CEO R.Z group. Wanita mandiri yang sudah memutuskan akan melajang selamanya. Tapi karena jebakan seseorang membuat Aliza menghabiskan satu malam dengan pria asing, satu malam yang membuatnya mengandung anak pria asing tersebut. Aliza memutuskan untuk melahirkan dan merawat anak itu tanpa harus mencari tau siapa ayah kandungnya. Sementara Galaksi CEO dari AS group perusahaan raksasa yang membawahi lebih dari 50 perusahaan yang tersebar hampir di seluruh dunia. Harus menekan menyamar menjadi asisten pribadi Aliza demi mengetahui informasi tentang anaknya yang kemungkinan besar wanita itu mengandung. Apa reaksi Aliza saat mengetahui Galaksi adalah ayah kandung dari anaknya? Mampukah Aliza menolak pesona Galaksi yang di gilai para wanita itu? Dan mampukah Galaksi merubah prinsip Aliza yang tidak ingin menikah selamanya?
Romansa
461 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
TERJERAT CINTA HOT MOMMY

TERJERAT CINTA HOT MOMMY

Raffa Anggara (23 tahun) menjadi seorang lelaki penghibur paling dicari oleh para wanita kesepian yang haus belaian di sebuah klub malam ternama di Jakarta. Kelihaiannya dalam menyenangkan kliennya yang seksi, kaya, dan haus akan kepuasan, membuat Raffa jadi rebutan. Penawaran jadi suami simpanan sampai suami resmi selalu berdatangan ke Raffa. Namun, semua itu ditolak oleh sang Casanova yang tidak percaya cinta dan benci komitmen. Suatu hari, Raffa dipertemukan dengan klien baru yang benar-benar sangat berbeda dari yang lainnya. Sosok wanita kesepian itu berhasil membuat sang Casanova itu bertekuk lutut, hingga bersedia memberikan seluruh hidupnya bahkan nyawanya sekali pun. Siapakah dia?
Romansa
10119.4K DibacaCompleted
Tampilkan Ulasan (27)
Baca
Tambahkan
Khasfi Maulana Ahsan
Mau komen takut digigit... Hihi... Tapi keren, untuk pembuka peran sama karakter masing masing tokoh enak dimengerti. Nggak banyak Basa basi juga dalam pengenalan tokoh... Semangat Thor, udah aku masukin rak ya, mau buat referensi juga... Hihi, lancar terus Thor....
Na_Vya
Hola! Author ada cerita baru nih, genk's! Tapi baru bisa dibaca di web ya, hihii... Soalnya lagi pengajuan kontrak. Doain, semoga lulus dan cepet publish. Kalo kalian mau baca silakan cari Judulnya. Simpanan Tunangan Tuan Presdir, ya say ... mamacih......
Baca Semua Ulasan
Sebelumnya
1
...
4344454647
...
50
Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status