Filter dengan
Status pembaruan
SemuaSedang berlangsungSelesai
Sortir dengan
SemuaPopulerRekomendasiRatingDiperbarui
RUMAH EYANG

RUMAH EYANG

Rachel pulang ke kampung halamannya dan tinggal di rumah yang diwariskan oleh eyangnya. Ibu Rachel sendiri, sudah meninggal karena sakit, sejak Rachel masih kecil. Sejak tinggal di rumah itu, Rachel selalu saja dihantui oleh arwah hantu anak kecil dan hantu berwujud ibunya. Rachel berupaya mencari tau tentang anak itu. Akankah Rachel bisa mengungkap tentang hantu anak kecil yang selalu menghantuinya? Juga, bisakah Rachel mengungkap penyebab kematian ibunya yang sebenarnya? ikuti kisahnya di sini.
Horor
104.4K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Pocong Andong Penjemput Jiwa

Pocong Andong Penjemput Jiwa

Desi Diah PangestiMisteriIblisSantetKutukan
Berminggu-minggu beberapa desa tampak seperti desa mati setelah malam tiba. Hal itu disebabkan karena banyaknya orang meninggal yang ditemukan pada pagi harinya dalam keadaan telungkup. Menurut kabar yang berbedar, mereka meninggal setelah bertemu pocong berwajah hancur dengan kedua bola mata merah besarnya. Kedatangan pocong tersebut juga selalu disertai dengan bunyi gemerincing andong, padahal di desa mereka sama sekali tidak ada yang mempunyainya. Jelas saja itu adalah andong gaib yang tengah ditunggangi oleh pocong penjemput nyawa. Hingga suatu malam, tepatnya pukul 20.10. Arkan yang baru saja pulang mengerjakan tugas di rumah temannya itu dibuat terkejut dan ketakutan bukan main karena kedua retinanya baru saja melihat pocong yang terlihat begitu jelas di dalam rumah kosong yang berada di tak jauh dari rumahnya. Lalu, bagaimana dengan nasib Arkan? Apakah ia akan menjadi korban selanjutnya yang akan dijemput menggunakan andong seperti korban-korban sebelumnya? Cerita seperti ini ada banyak sudut pandang, karena memang sebuah pocong andong yang sempat menggeparkan itu memang benar-benar pernah terjadi pada saat lumpur lapindo meluap hingga membuat beberap desa tenggelam.
Horor
91.0K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
40 Hari Setelah Kematian Bapak

40 Hari Setelah Kematian Bapak

Masih dapat kuhirup aroma tanah basah yang sore tadi kugenggam. Bayang-bayang batu nisan bertuliskan nama bapak juga masih jelas di depan mata. Hidup dalam teror selama 40 hari lamanya, ketika kehadiran pocong Bapak terus muncul dan menghantui mulai menguak misteri yang lebih dalam. Ada sesuatu yang masih menahannya. Apakah itu penyesalan, amarah, atau rahasia yang tak pernah terucap semasa hidupnya? Kegelapan yang terus menghantui adalah jawaban yang harus diungkap sebelum semuanya terlambat.  Bersiaplah menghadapi ketakutan yang paling dekat—ketika yang sudah mati enggan pergi.
Horor
108.5K DibacaTamat
Tampilkan Ulasan (52)
Baca
Tambahkan
Viva Oke
makin seru kisah perjalanan murni dan Aji dalam menyingkap tabir kesesatan orang tuanya dimasa lalu. akankah murni berhasil melindungi seluruh orang yang ada disekitarnya dari amukan sangkalana atau murni bakal ikut hancur bersama prana yg ada didalam tubuhnya?
Aprilia Mulyaningsih
ceritanya bagus dan menarik. tapi ada bbrp part di bbrp bab yg blm selesai ku baca tp ky udah tau endingnya. menarik... penasaran ...yg aku ntah knp kayak aku paham. nth pernh baca nth apa, aku sendiri gak tau bingung
Baca Semua Ulasan
Di Balik Bayangan Makassar: Petualangan Aaron & ILHAM

Di Balik Bayangan Makassar: Petualangan Aaron & ILHAM

sinopsis Di balik gemerlapnya kota Makassar, tersembunyi rahasia gelap yang menghantui setiap sudut Tamalate, sebuah kawasan yang dikenal angker oleh penduduk lokal. Aaron dan ILHAM, dua pemuda bersaudara yang memiliki kekuatan supranatural, mewarisi ilmu kejawen dan spiritual dari leluhur mereka. Dengan bacaan Islami sebagai pelindung, mereka berniat menggunakan ilmu ini untuk menolong sesama. Namun, perjalanan mereka berubah mencekam saat bayangan dari masa lalu mulai muncul, menebar teror di sekitar mereka. Ketika kekuatan gelap yang tak terlihat mulai menguji keberanian mereka, Aaron dan ILHAM menyadari bahwa misi mereka bukan hanya untuk melindungi, tetapi juga untuk mengungkap rahasia yang telah lama terkubur. Bisikan malam, sosok wanita misterius, dan makhluk-makhluk tak kasat mata menjadi bagian dari perjuangan mereka untuk bertahan hidup. Apakah mereka mampu menghadapi kegelapan yang semakin mendekat? Atau justru akan terseret ke dalam rahasia kelam yang menanti di balik bayangan Tamalate Cerita yang penuh ketegangan dan kengerian ini akan membawa pembaca merasakan setiap detik ketakutan yang dialami Aaron dan ILHAM dalam menghadapi kekuatan yang jauh di luar nalar manusia
Horor
101.2K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
DOA KUBUR TAK SEMPURNA

DOA KUBUR TAK SEMPURNA

Citra Rahayu Bening
Jasad Nikita Surasmi--anak Atmo Sukirman--terkubur tanpa kain kafan di kebun kosong. Sayangnya, laporan Pak Atmo ke polisi tak membuahkan hasil dan terkesan berbelit-belit. Jerit tangis sang putri tiap malam membuat Pak Atmo berguru ilmu hitam untuk menuntut balas bersama sang putri yang dihidupkan kembali. Lantas, bagaimana cerita selanjutnya?
Horor
102.8K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Misteri Desa Purnama

Misteri Desa Purnama

Untuk menenangkan diri dari perkuliahan, Aldi memutuskan berlibur di sebuah desa yang jauh dari hiruk pikuk Ibu Kota. Namun, dia tidak menyangka bahwa kunjungannya ini akan membuatnya menemukan kemampuan supernatural yang tidak dia sadari. Apakah Aldi dapat menjalani liburannya di Desa Purnama saat banyak sekali pengalaman mistis yang dia alami di sana?
Horor
105.2K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Jadi Kuyang

Jadi Kuyang

Menjadi cantik dan awet muda merupakan impian setiap wanita. Tapi, jika melewati jalan yang salah apa masih bisa di benarkan? Edi membuat istrinya terobsesi dengan kecantikan dan awet muda. Namun, Mayang sang istri tak tahu bahwa itu hanya taktik Edi agar ia Jadi Kuyang.
Horor
5.55.5K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Pria Tak Kasat Mata

Pria Tak Kasat Mata

Moyna Pakhi
"Kenapa, Pak? Ada yang salah?" tanyaku. "Eh, nggak, nggak .. Cuma, kalian orang pertama yang menempati rumah ini semenjak ... " Pria tua itu terlihat gugup seolah tak ingin melanjutkan perkataannya. "Semenjak apa?" *** Entah kenapa aku tergerak untuk melangkahkan kakiku ke kamar gadis itu untuk melihatnya. Ia sedang berbaring sambil memejamkan matanya. Perlahan aku beranjak mendekatinya lalu duduk di ujung tempat tidurnya. Aku memperhatikan wajah gadis itu sesaat, ia tampak lelah. Aku tersenyum. Aku bahagia karena aku tak lagi sendirian di rumah ini.
Horor
102.9K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Poison (Racun untuk Maduku)

Poison (Racun untuk Maduku)

Widanish
Suamiku datang membawa istri barunya. Mereka berniat untuk mencuri semua harta kekayaanku. Namun aku tak tinggal diam, kukerahkan ilmu spiritual yang kupunya untuk melawan mereka. Poison, adalah racun yang memberikan kesengsaraan seperti di neraka. Ketika aku berhasil meminumkannya pada maduku, kenapa malah aku yang kena getahnya? Bisakah aku selamat dari racun ini? Bisakah aku mengalahkan maduku yang ternyata penganut ilmu hitam itu?
Horor
107.3K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
JERITAN HATI SANG KUNTILANAK

JERITAN HATI SANG KUNTILANAK

Triyuki Boyasithe
Rumah ini dulunya dihuni oleh Rarashati dan ibunya, Nyai Romlah. Pasca Nyai Romlah meninggal, tinggallah si Rara di rumah ini sendirian. Sayang seribu sayang. Sebulan setelah kematian ibunya, Rara juga meninggal. Tidak ada yang tahu pasti apa penyebab kematiannya. Namun, semua penduduk meyakini dia meninggal karena kesepian dan putus asa. Memang tidak ada ditemukan tindak kekerasan di tubuhnya. Hanya saja ada yang aneh ketika dia dimandikan. Perutnya terlihat membuncit. Padahal tubuhnya kurus kering. Semua orang mengira mungkin Rara mengidap busung lapar. Sehingga abai dengan perihal tersebut. Sampai akhirnya sehari setelah dikubur, warga yang melintas di kuburan baru tersebut mendengar tangisan bayi. Mengeak-ngeak di malam buta. Mereka bergegas ke arah sumber suara. Mendapati kuburan seperti habis diacak-acak. Seolah-olah ada yang keluar dari dalam lubang. Parahnya, mayat Rarashati terlihat menggantung di dahan pohon beringin yang menaungi kuburan tersebut. Tanpa kain kafan, tanpa sehelai benang pun menutupi tubuh telanjangnya. Dan yang paling mengherankan, dia memeluk sesosok bayi yang sedang menyusu kepadanya.
Horor
9.92.8K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Sebelumnya
1
...
454647484950
Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status