Share

Lapor Polisi

"Kamu nggak perlu takut, Ria. Kamu harus melaporkan perbuatan mas Riko padamu," tuturku setelah Lidia berhasil membawa Ria ke rumah orang tuaku.

"Apa bu Lisa bisa jamin jika saya dan keluarga saya akan aman?" tanya Ria.

"Saya yang akan menjaminnya. Kamu tidak perlu khawatir begitu, Ria. Saya paling tidak suka melihat laki-laki bertindak semaunya pada perempuan. Apalagi sampai menyakiti secara fisik. Menyakiti batin perempuan saja saya sangat tidak suka," sahut papa yang tiba-tiba keluar dari kamar.

"Beneran bapak akan menjamin keselamatan saya dan keluarga saya, Pak?" tanya Ria kemudian.

"Benar, Ria. Tapi kamu wajib melaporkan kejahatan yang pernah Riko lakukan padamu. Jangan diam saja seperti ini. Jika kamu bungkam takut akan ada korban dari Riko selanjutnya," lanjut papa.

Lidia dan Imran juga menganggukkan kepala tanda setuju dengan ucapan papa. Karena banyak yang akan menjamin keselamatannya, Ria pun akhirnya mau melaporkan mas Riko ke pihak yang berwajib.

"Bagus. Sekarang kita l
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status