Share

Bagian 33

Aku sudah bersiap untuk pulang ketiga sebuah notifikasi chat muncul di layar ponselku. Sambil berjalan menuju parkiran, kubuka chat dari nomor yang belum tersimpan.

62 xxx - xxxx - xxxx

Pulang kantor bisa ketemu sebentar, Mbak? Aku Ulfa.

Aku memandang layar ponselku cukup lama. Tiba-tiba jantungku seperti berhenti berdetak. Gundah juga tiba-tiba menggelayuti pikiranku. Ada apa gerangan sampai Ulfa mengajakku bertemu. Dan kenapa bukan Haidar yang mengirimkan pesan itu?

Setelah menerima pesan dimana kami akan bertemu, aku segera bergegas menuju tempat makan yang berada di salah satu Mall dengan berbagai pertanyaan yang memenuhi otakku.

Tidak lebih dari seperempat jam aku sudah sampai di tempat yang ditentukan Ulfa. Aku sedikit terkejut ketika melihat Ulfa hanya berdua dengan ibunya yang juga ibu Haidar. Perasaanku mendadak tidak enak. Firasatku mengatakan ada hal tidak baik yang akan terjadi.

Setelah memesan makanan, Ulfa mulai bertanya dengan hati-hati. "
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status