Share

Bab 35

Author: Sangkarachan
last update Last Updated: 2025-11-03 11:50:10

Akhirnya Sasi berhenti memberontak, semua yang dia lakukan sia sia. Selama beberapa waktu dia mengejar Altares dengan berbagai cara tapi ternyata Altares tak meliriknya sama sekali.

"Baik, kami akan membawanya sekarang."

Sasi melewati Velove dengan tatapan bencinya. Dia bisa kalah dengan mahasiswa baru. Dan Altares bahkan mau menyentuhnya, bersikap khawatir kepadanya. Berbeda dengan yang selama ini Sasi kenal, Altares bahkan tak bisa berdekatan dengan siapapun. Selalu menjauh, semua orang tahu. Dan Altares juga hanya bisa dekat dengan Luhan rektor mereka.

"Aku akan membalas mu nanti setelah aku bebas!" ucap Sasi lirih.

Velove tersenyum miring ke arah Sasi, tak lupa tatapan dinginnya kepada Sasi.

"Jangan bermimpi bisa lepas dari sana, karena aku pastikan ibu akan membusuk di sana sampai ibu sendiri yang meminta untuk mati!" balas Velove.

Carlos yang mendengar itu pun meneguk ludahnya kasar. Dia lalu melirik ke arah Altares yang sejak tadi sibuk membahas semua itu deng
Continue to read this book for free
Scan code to download App
Locked Chapter

Latest chapter

  • JODOHKU DOSEN HYPER   Bab 40

    Di depan Altares dan Velove sekarang terdapat dua orang yang sejak tadi terus menunduk. Velove dan Altares pun hanya diam menunggu mereka bicara. Tapi ternyata tad ada satupun dari Leticia atau Carlos yang mau membuka suaranya. "Jadi, sampai sejauh mana hubungan kalian berdua?" Tiba tiba Altares yang sudah jengah pun membuka suaranya. Dua orang di depannya ini masih setia dengan tak mau membuka mulut sama sekali. Velove yang kesal pun mencubit gemas pinggang Altares. Altares sudah meringis kesakitan saat ini. "Sakit sayang," bisik Altares. "Bikin mereka bicara Al, dari tadi diem semua. Ini bukan ajang buat diem dieman!" gerutu Velove kesal. Altares mengambil napas panjang kali ini, karena benar seperti dugaannya jika Carlos terlihat dengan malam panas dengan seorang wanita yang membuatnya terkejut adalah wanita yang terlibat malah sahabat Velove istrinya. Takdir macam apa yang sebenarnya terjadi."Carlos, jadi kamu nggak mau buka suara? Kalau kayak gitu lebih bai

  • JODOHKU DOSEN HYPER   Bab 39

    Carlos yang mendapat pertanyaan dari Altares dan terkesan menyudutkannya itu menjadi panik. Ingatannya kembali pada beberapa malam yang sudah dia lewati. Malam panas dengan seorang wanita yang beberapa hari terus mengirimkan nya pesan tapi tak kunjung di balasnya. Carlos terlalu takut jika wanita itu tahu dia hanya seorang bawahan dan membuat wanita itu kabur nantinya. Altares yang melihat Carlos diam saja merasa aneh. Apalagi baru saja dia bertanya tentang masalah wanita pada Carlos. Puk.... Carlos langsung berjingkat saat Altares menepuk pelan pundaknya. Dan semakin Altares menatap curiga pada Carlos. "Ngapain malah melamun?" Carlos sedikit tergagap, tapi kemudian dia memilih untuk kembali diam dan menyalakan mobil itu. Altares yang melihat Carlos kembali diam tak memaksanya lagi. Dia tak bertanya apapun tapi dalam hati Altares penasaran dengan apa yang terjadi pada Carlos saat ini. # Di sisi lain ... Velove sudah kembali pulang. Dia mondar mandir di ruang teng

  • JODOHKU DOSEN HYPER   Bab 38

    Velove dan Leticia sudah selesai dengan kelas mereka. Hari ini Altares tak pergi ke kampus karena dia akan ikut Mahen pergi mengurusi beberapa proyek yang juga melibatkan perusahaan Altares. "Vel, tumben suami kamu nggak nyariin dari tadi?" Leticia merasa aneh, karena siang ini Velove makan di kantin dengan tenang tanpa ada bunyi teror dari ponselnya. "Pergi sama Daddy. Mungkin masih sibuk." Leticia mengangguk mengerti, dia lalu tak bertanya lagi dan kembali menikmati makanannya sendiri. Velove merasa aneh karena hari ini Leticia tak terlihat bersemangat. Biasanya dia akan cerewet dan bercerita macam macam. "Cia, kamu ada masalah?" Leticia yang sejak tadi mengaduk aduk makanannya pun menggeleng cepat. Tapi Velove yang peka dengan perubahan orang sekitarnya tak langsung percaya dengan jawaban itu. Dia ingin tahu apa yang membuat Leticia menjadi lebih pendiam sesaat setelah dia menerima pesan dari seseorang. "Nggak usah bohong. Kalau kamu mau, aku bisa dengerin c

  • JODOHKU DOSEN HYPER   Bab 37

    Tubuh Sasi semakin gemetar saat Carlos membongkar semuanya di depan banyak orang. Ibunya Sasi tak lagi bisa menyangkal karena apa yang di katakan Carlos semua kebenaran. Tak hanya itu, Sasi bahkan sampai terobsesi pada laki laki itu dan sampai membuat laki laki itu memilih untuk mengakhiri hidupnya karena takut dengan Sasi. Ibu Sasi ambruk ke lantai, dia tak tahu jika masalah ini kembali terjadi. Mereka mengira jika Sasi akan berhenti tapi pada akhirnya kembali lagi. Dan sekarang yang bermasalah dengan meraka adalah orang orang yang tak akan bisa berkompromi dalam hal apapun. Terlebih putri kesayangan mereka. Belum lagi ternyata laki laki yang di kejar dan di ganggu Sasi adalah suami sah nya. "Jadi apalagi yang ingin kalian bantah? Sudah jelas jika putri kalian melakukan tindakan kekerasan dan bully pada wanita lain. Dan juga setahu ku di kampus Luhan bukan kampus yang terlalu mengekang tapi tetap ada aturan. Tapi putri kalian membuat banyak wanita lain merasa terpojok. Dan tak h

  • JODOHKU DOSEN HYPER   Bab 36

    Velove sempat melirik ke arah Altares yang fokus dengan jalanan meksipun tangannya berada di atas perut Velove. Tak lama mereka sampai di penjara, disana juga terlihat mobil Papanya Altares dan juga sang Daddy. Velove sendiri baru tahu jika Daddy-nya sudah ada disana. Pasalnya Velove tak memberitahu Mahen tentang masalah ini. "Kamu ngasih tahu Daddy?" Altares yang sebelumnya sudah membuka pintu untuk keluar pun kembali masuk ke dalam. "Iya sayang, karena aku ingin memberi pelajaran pada perempuan itu jika kamu dan latar belakangmu tak bisa di remehkan begitu saja." Lalu Altares menceritakan semuanya tentang yang terjadi di ruang rapat tadi sebelum Velove tiba disana dengan beberapa petugas kepolisian itu. Velove sempat meradang, ternyata memang Sasi tak bisa di ajak bicara lembut. Sekarang malah dia yang kesal mengingat Sasi bersikeras jika dia mencintai Altares dan perempuan lain tak pantas untuk Altares. Blam..... Kali ini Altares yang berjingkat kaget karena

  • JODOHKU DOSEN HYPER   Bab 35

    Akhirnya Sasi berhenti memberontak, semua yang dia lakukan sia sia. Selama beberapa waktu dia mengejar Altares dengan berbagai cara tapi ternyata Altares tak meliriknya sama sekali. "Baik, kami akan membawanya sekarang." Sasi melewati Velove dengan tatapan bencinya. Dia bisa kalah dengan mahasiswa baru. Dan Altares bahkan mau menyentuhnya, bersikap khawatir kepadanya. Berbeda dengan yang selama ini Sasi kenal, Altares bahkan tak bisa berdekatan dengan siapapun. Selalu menjauh, semua orang tahu. Dan Altares juga hanya bisa dekat dengan Luhan rektor mereka. "Aku akan membalas mu nanti setelah aku bebas!" ucap Sasi lirih. Velove tersenyum miring ke arah Sasi, tak lupa tatapan dinginnya kepada Sasi. "Jangan bermimpi bisa lepas dari sana, karena aku pastikan ibu akan membusuk di sana sampai ibu sendiri yang meminta untuk mati!" balas Velove. Carlos yang mendengar itu pun meneguk ludahnya kasar. Dia lalu melirik ke arah Altares yang sejak tadi sibuk membahas semua itu deng

More Chapters
Explore and read good novels for free
Free access to a vast number of good novels on GoodNovel app. Download the books you like and read anywhere & anytime.
Read books for free on the app
SCAN CODE TO READ ON APP
DMCA.com Protection Status