Share

Bab 72

Tak ada yang bisa Nio lakukan untuk menghilangkan rasa sakit ditangan istrinya, ia hanya bisa menemaninya sambil terus tersenyum kepadanya. Hanya semangat yang kini Sabrina butuhkan, hanya keselamatan Sasa juga keluarganya yang menjadi keutamaannya.

"Selamat pagi sayang," ucapnya ketika Sabrina baru membuka matanya.

"Pagi hubby," tersenyum begitu manisnya.

"Apa masih sakit," tanyanya mencium lengan juga tangan istrinya yang di gips.

Sabrina tahu kekhawatiran suaminya, ia tak bisa menghibur dengan berpura-pura kuat atau dalam keadaan baik-baik saja. Sabrina hanya bisa tersenyum sambil memeluk tubuh sang suami dengan penuh kasih sayang.

"Semua akan baik-baik aja, " ucap Sabrina dalam dekap hangat tubuh Antonio.

Tak ada kata-kata, Nio hanya menghujani istrinya dengan kecupan kasih sayang. Dengan telaten juga  membantu istrinya mandi juga mengganti pakaiannya. 

"Mama," gumam Sasa yang melihat Sabrina berjalan sambil dituntun Nio

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP
Komen (2)
goodnovel comment avatar
Misda Purba
punya lam Thor trus 1 bab
goodnovel comment avatar
Aida Nadzarina Kamal
bisa dimengerti dan seronok membaca. harap lanjutan ceritanya enggak ambil masa yang lama ya
LIHAT SEMUA KOMENTAR

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status