Share

S2.322. Tertarik untuk Kembali

Louis mengembuskan napas panjang. Ia baru saja selesai menyelesaikan banyak berkas yang ditugasi oleh William. Lelaki muda itu menumpuk berkas-berkas tersebut hingga rapi, kemudian merenggangkan tangannya ke samping.

Saat ini Louis sedang berada perusahaan William. Ia duduk di kursi pemimpin tertinggi Will Universe. Sementara yang memiliki kursi sedang ada acara di sekolah Princess. Louis menekan tombol untuk memanggil Eddie.

Pintu diketuk pelan dan terbuka. Eddie masuk dengan secangkir kopi. Asisten pribadi William itu meletakkan cangkir di depan Louis.

“Silahkan. Setelah tiga jam mengurus berkas, aku yakin kamu butuh kafein saat ini,” cetus Eddie seraya duduk di kursi di depan meja Louis.

Pemuda itu mengangguk dan menyesap kopinya. Kemudian menyandarkan tubuh di kursi.

“Aku lihat kamu sudah pantas duduk di kursi itu, Lou,” ucap Eddie.

Kepala Louis menggeleng. “Sepertinya, aku tidak akan sanggup. Duduk di kursi ini berarti harus menghadapi berkas seperti itu setiap hari?”

Louis menat
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (1)
goodnovel comment avatar
Yiming
penasaran itu bisa membahayakan lhooo. hati-hati kak lou.
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status