Share

BAB 23.

Suasana restauran yang ramai menyambut Kanisa dan Anera begitu mereka keluar dari dalam taksi.

“Sepupuku katanya sudah ada di dalam,” ucap Anera.

“Jadi sepupumu juga akan ikut makan malam bersama kita?”

Anera mengangguk, dia pun menggandeng tangan Kanisa masuk ke dalam restauran.

Mereka berdua terlihat mengedarkan pandangan ke sekeliling, menatap sepenjuru restauran yang cukup ramai di datangi para pengunjung. Ada yang datang dengan teman, kekasih, rekan kerja dan ada yang datang bersama keluarga untuk menghabiskan makan bersama.

“Itu dia!” pekik Anera menunjuk salah satu meja yang berisikan seorang pria berkacamata, memiliki kulit eksotis namun dia terlihat manis.

Pria itu menatap ke arah Anera dan juga Kanisa lantas melambaikan tangan. Mereka berdua pun berjalan menghampiri pria manis berkacamata itu.

“Hai Billy. Long time not see!” pekik Anera. Dia lantas memeluk

Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status