Filter dengan
Status pembaruan
SemuaSedang berlangsungSelesai
Sortir dengan
SemuaPopulerRekomendasiRatingDiperbarui
LELANG PENGANTIN

LELANG PENGANTIN

Dee Circle
Alan Sanders tidak percaya bahwa di dunia ini masih ada yang namanya pelelangan manusia. Itu merupakan tradisi paling primitif dan sangat mengerikan yang pernah ditemui Alan. Di sana ia bertemu dengan Meyra, seorang wanita cantik yang akan dilelang pada hari itu. Anehnya, Meyra yang menurut Alan memiliki banyak kelebihan dibandingkan gadis lainnya malah dihargai dengan harga paling murah dari semua peserta lelang. Alan ingin membuat Meyra terbebas dari situasi buruk itu. Hati nuraninya tidak bisa membiarkan hal tersebut terjadi. Sayangnya, untuk bisa membawa Meyra keluar dari sana, selain membayarnya dengan harga yang mahal, Alan juga harus menikahi wanita itu. Sebuah syarat gila! Pernikahan tidak ada dalam pikirannya saat ini. Lagi pula, siapa yang menikah dengan cara seperti itu? Ikuti kisah mereka di novel ini.
Rumah Tangga
10741 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
KETUA OSIS DINGIN ITU, SUAMIKU

KETUA OSIS DINGIN ITU, SUAMIKU

Rania tinggal bersama Ibu Tirinya yang kejam. Suka memerintah seenak jidat. Bahkan dia memaksa Rania untuk menikah diusianya yang masih belia. Vera menginginkan Rania menikah dengan anak temannya, semata-mata demi mendapatkan uang maskawin yang diberikan. Rania terpaksa menikah dengan Erlan. Ketua OSIS sekaligus geng motor yang ditakuti. Di lain sisi, Rania pun dicintai oleh Ravi, Dokter ganteng yang dulu merawat Ayahnya Rania ketika sakit. Lantas seperti apa kehidupan Rania? Akankah dia tetap mempertahankan pernikahannya dengan Erlan atau berpaling kepada Ravi?
Romansa
107.6K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Karir Melejit Setelah  Dicampakkan Suami

Karir Melejit Setelah Dicampakkan Suami

Reina, seorang perempuan yang memilih menjadi Ibu rumah tangga setelah menikah. Keputusannya menjadi Ibu rumah tangga ternyata salah. Diam-diam suaminya melakukan penghianatan di belakangnya. Alasan yang sangat tidak masuk akal dilontarkan sang suami. Suaminya bilang jika dia menginginkan perempuan sukses, wanita karir yang bekerja kantoran, tidak seperti Reina yang bisanya hanya bekerja dari rumah. Tidak ingin dianggap lemah oleh suaminya, Reina pun menerima perceraian dari Yogi. Dia juga bangkit menjadi wanita hebat berkat kecerdasan yang dimilikinya. Kecerdasan saat sekolah dulu akhirnya berguna juga. Reina dengan mudah bisa mendapatkan pekerjaan. Bahkan karirnya cepat sekali naik. Setelah bercerai dengan suaminya Reina menjadi wanita yang sukses. Selain sukses dalam karirnya, dia juga mempunyai butik yang sangat maju. Selain itu dia juga mendapatkan suami yang sangat mencintainya dan menghargainya. Mantan suaminya sangat menyesal saat mengetahui jika dia hanya dimanfaatkan oleh pacar barunya. Dia meminta maaf dan meminta kembali pada Reina, namun nasi sudah menjadi bubur. Reina kini kembali menjalani hidup barunya dengan bahagia.
Romansa
9.654.7K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Mahligai Rasa | Ruang Dimensi Asmara

Mahligai Rasa | Ruang Dimensi Asmara

yudhasp
Jika sebuah pernikahan di pelaminan hanya digunakan untuk memperoleh ke egoisan, untuk apa kedua sejoli harus meleburkan rasanya hanya untuk mendapatkan status sah dimata semua orang, apabila salah satu dari mereka banyak mendapatkan luka. Sosok wanita dalam dalam hubungan rumah tangga, mungkin dapat digambarkan sebagai sosok yang akan rapuh dari dalam segalanya. Apa hanya kurang nya keturunan dari sebuah pernikahan, sang suami bisa semerta-merta mencari pengganti di dalam sebuah bahtera rumah tangga? Pasangan muda Revan Aditya Pratama dan Anindya Putri, Revan yang menginginkan seorang putra dalam rumah tangganya bersama Anin, tetapi diusia pernikahan yang ke 3 Anin masih belum mendapatkan momongan, membuat Revan jengah dengan istrinya. "Jika sesungguhnya takdir cinta melarang kita untuk bersama, maka salahkan aku karena hatiku yang terus menjerit kan namamu" Anindya Putri. "Mungkin inilah akhir dari kisah perjalanan cinta kita, maafkan aku karena sesungguhnya melepas mu juga sangat sakit bagiku" Revan Aditya Pratama.
Romansa
103.3K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Setengah Kilo Nasi Aking Untuk Anakku

Setengah Kilo Nasi Aking Untuk Anakku

Setengah kilo nasi aking untuk anakku adalah novel tentang kehidupan sebuah keluarga yang hidup digaris kemiskinan. setelah sang suami harus diberhentikan dari pekerjaannya, mereka benar-benar terpuruk. Dan mereka bekerja serabutan. Hardi, lelaki yang telah membersamainya selama hampir kurang kebih tujuh tahun bekerja sebagai kuli cangkul disawah. sedangkan Hanum tak pernah tinggal diam. Ia membantu mencari uang sebagai buruh cuci setrika dari rumah kerumah. Meskipun kehidupan mereka pas-pasan, namun keluarga mereka adalah contoh keluarga bahagia. selalu bersyukur dan tak pernah mengeluh sedikitpun. Mereka menjalani hari-hari dengan penuh kebahagiaan. Namun ... kebahagiaan Hanum tak berlangsung lama. Disinilah awal dari semua penderitaan yang dialami oleh Hanum dan kedua Anaknya ...! Penderitaan yang bagaimana yang dialami oleh Hanum ...? Yuk ikuti kisah selanjutnya ... !
Romansa
102.2K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
The Revenge Wedding (English)

The Revenge Wedding (English)

Hikikomori
“Stop the wedding,” Revan’s voice boomed across the garden. It was loud and clear that it made everyone freeze. Citrine smiled and slowly let go of Gael’s arm, perplexing every guest. “Citrine, babe, w-what are you doing?” he stuttered. He was about to grab her hand when the sex video of him and Citrine’s half-sister began to play. Embarrassed by his cheating ass, he quickly left the venue along with Trisha. “Now, sorry about that father; can we continue the ceremony?” Citrine asks politely as if nothing has happened. “But the groo—” “I am here,” Revan said as he approached Citrine. *** Citrine Lustrio is the illegitimate daughter of a business tycoon; she grew up being mistreated and neglected by her family, and to make matters worse, she discovered her fiancé cheating on her with her half-sister. Determined to break free from her messed-up life and exact revenge, she struck a deal with Revan, the CEO of Soldevilla Group—the man who had betrayed and broken her heart six years ago.
Romance
102.1K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Hello!! Mr. CEO

Hello!! Mr. CEO

Warning 21+!! Berawal dari tantangan yang Jesslyn lakukan untuk membuktikan apakah Arion, atasannya itu yang di gosipkan seorang Gay, justru menyeretnya untuk terus berhubungan dengannya. Karena keadaan lah yang membuat Jesslyn bertahan dengan pekerjaan yang Arion beri untuknya, sebagai pemuas nafsu laki-laki itu, tentu membuat harga dirinya jatuh namun apa pedulinya itu jika uang yang lebih penting? Arion yang tak pernah tertarik dengan wanita manapun setelah masalalu yang membuatnya tak lagi tertarik dengan wanita justru menarik Jesslyn ke dalam kehidupannya. Ketika rasa nyaman dan cinta itu tumbuh sanggupkah ia melepas Jesslyn dan mengingkari janjinya pada sang masalalu? ... Cover by Pinterest Teks by Canva
Romansa
9.8110.7K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Terjerat Pesona Kakak Tiriku

Terjerat Pesona Kakak Tiriku

Saat ibunya menikah lagi, Adnessa Aisy, 22 tahun, dihadapkan pada pesona kakak tirinya, Axelio Hansel. Ketika perasaan terlarang mulai tumbuh, haruskah Adnessa menjauh demi keutuhan keluarga atau mengikuti cinta terlarang yang mengancam segalanya?
Young Adult
103.9K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Anak Kembar yang Ibumu Tolak!

Anak Kembar yang Ibumu Tolak!

"Anak saya baru berusia enam belas tahun, dan dia hamil! Saya minta pertanggungjawaban nak Diaz!"  Seorang lelaki berumur kisaran empat puluh tahun terduduk dengan wajah kusut dan tatapan penuh luka juga kecewa. Karena anak gadisnya yang selama ini dia jaga telah terenggut kesuciannya oleh kakak kelas di sekolahnya. "Anak saya menghamili putri, Anda?" Ibu dari Diaz tersenyum smrik dengan tatapan meremehkan. Dia tidak akan menyangkal, sebelumnya Diaz memang sudah mengakui kesalahannya yang menodai seorang gadis demi taruhan bersama teman-temannya. Ibu Diaz menatap gadis muda yang terduduk dengan kedua tangan gemetar, saling mengait dan bertumpu di paha. wajahnya kusut dengan mata sembab. Penampilannya begitu sederhana, memakai kaus pendek dengan bawahan rok selutut. Rambutnya sebahu yang tergerai semrawut, namun tidak mengurangi aura cantik dan manisnya.  "Baik, kami akan bertanggung jawab!" Ibu Diaz mengambil sebuah amplop dari dalam tas yang sudah dia siapkan.  "Amplop ini berisi uang dengan jumlah yang tidak sedikit. Saya memberikannya secara cuma-cuma, terserah kalian akan gunakan untuk biaya menggugurkan kandungan atau untuk melahirkan anak itu! Yang jelas, Diaz tidak akan menikahi anak Anda!" tegas Ibu Diaz. "A--apa?  Bagaimana mungkin Anda tega melakukan ini? Bagaimana pun benih yang anak saya kandung adalah cucu, Anda!"  "Hey, Orang Miskin! Kamu pikir saya tidak tahu? Kalian menuntut tanggung jawab agar anak saya menikahi dia demi keuntungan kan? Jangan mimpi bisa hidup enak karena menjebak orang kaya untuk menikahi anakmu! Sekarang pergi!" usir wanita itu dengan wajah garang dia bahkan menyuruh seorang satpam untuk menyeret si gadis dan bapaknya keluar rumah.  "Pergi!" titah satpam dengan mendorong mereka sampai terjatuh di pelataran rumah.  "Bapak? Ba--pak, kenapa, Pak?" Gadis itu menangis histeris ketika melihat bapaknya tiba-tiba sesak napas lalu tak sadarkan diri.  "Bapaaak!" 
Romansa
690 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Terpaksa Menikah Dengan Duda Anak Dua

Terpaksa Menikah Dengan Duda Anak Dua

Piki
Berawal dari Yuna yang mengidap penyakit kanker yang sudah memasuki stadium akhir. Sebelum ia meninggal, Yuna meminta Reina, sahabat yang ia percayai untuk bisa menggantikan posisinya sebagai seorang istri Ceo ternama di perusahaan Hanum. Reina yang masih melajang di usia 28 tahun memang selalu didesak oleh kedua orang tuanya untuk segera menikah. Namun meskipun ia telah didesak, Reina belum juga serius untuk memilih calon suami yang pas untuk dirinya. Meskipun, ada puluhan laki-laki yang siap mengantri untuk memperistri Reina. Dalam situasi yang menegangkan tersebut, Reina bingung harus bagaimana? Sedangkan ia merasa tidak tega melihat keadaan Yuna yang kian memburuk. Yuna memegangi kedua tangan Reina sambil memohon belas kasihan. Dengan terpaksa, Reina pun menyetujuinya meskipun ia merasa tidak ikhlas untuk melepas masa lajangnya dengan seorang duda anak dua.
Urban
102.5K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Sebelumnya
1
...
1516171819
...
50
Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status