The Boss wants me
Karena tekanan dari sang ibu untuk segera menikah. Zeveran terpaksa menikahi karyawan nya sendiri, bukan sekedar paksaan saat Zeveran memilih gadis bernama Mia untuk menjadi istrinya.
Ia sudah jatuh cinta pada pandangan pertama, mungkin mengatakan cinta pandangan pertama terdengar menggelikan, tapi itulah yang Zeveran alami ketika melihat Mia.
Tapi, ada masalah yang membuat Zeveran harus melakukan tindakan lebih. Bagaimana caranya ia bisa menaklukkan gadis incarannya?
___