Filter dengan
Status pembaruan
SemuaSedang berlangsungSelesai
Sortir dengan
SemuaPopulerRekomendasiRatingDiperbarui
Bukan Pernikahan Palsu

Bukan Pernikahan Palsu

Lima hari sebelum hari pernikahannya, Carissa Airin menemukan kenyataan pahit yang menghancurkan nyaris seluruh hidupnya: calon suaminya ternyata berselingkuh menghamili keponakan Rissa sendiri! Persiapan pernikahan yang nyaris 100% pun langsung dibatalkan secara sepihak oleh tante dari Carissa demi melindungi nama baik keponakannya. Luka dan rasa malu membuat Carissa depresi, hingga Sagara Aditama menemukannya secara tidak sengaja. CEO itu tiba-tiba mengulurkan tangan dan menawarkan janji membalaskan rasa sakit Carissa dengan syarat mereka akan menikah. Tapi, siapa Gara sebenarnya? Apakah hanya seorang lelaki kaya raya yang kebetulan tertarik kepada Rissa, ataukah ada intrik dan rahasia lain yang ia sembunyikan?
Rumah Tangga
8.4148.9K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Terpaksa Menikahi Tuan Muda

Terpaksa Menikahi Tuan Muda

Lucky luck
Adarra Aurelia Kurnia, perempuan muda yang baru saja lulus sekolah menengah atas harus rela dijadikan tumbal keluarganya untuk menikahi dengan orang yang tak dikenalnya menggantikan sang kakak. Bagaimanakah dia akan menjalani pernikahannya? Akankah cinta hadir dalam rumah tangganya nanti?
Romansa
5.54.1K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Menikahi Duda Kaya

Menikahi Duda Kaya

Raihan Aldiano adalah seorang duda kaya, tampan, beranak satu. Usianya baru 28 tahun. Namun di usianya yang masih muda ini dia harus mengalami kepahitan hidup, ditinggalkan istrinya. Sementara di sisi lain, ada seorang gadis bernama Rena Karisma berusia 21 tahun. Gadis cantik yang begitu takut dengan Raihan karena statusnya sebagai duda. Namun takdir tetap mempertemukan mereka dengan jalan yang tidak disangka-sangka. Rena harus melihat Raihan setiap harinya, karena ternyata Ibu kandung Rena bekerja sebagai pelayan di rumah mewah milik duda kaya itu. Akankah Nona anti duda jatuh cinta pada duda kaya nan tampan itu? Seperti apa cara Raihan mendapatkan cinta dan hati Rena?
Romansa
10849 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Mendadak Dinikahi Dokter Duda

Mendadak Dinikahi Dokter Duda

Safalea harus mengubur mimpi-mimpinya tatkala mengetahui bahwa dirinya tengah berbadan dua. Sialnya, sang pacar, Elio, tidak mau bertanggungjawab dan pergi ke Australia untuk melanjutkan studinya disana. Karena kesalahpahaman keluarganya, Safalea harus menerima lamaran dadakan dari Nicholas, pamannya Elio, yang diduga keluarganya adalah pria yang telah membuatnya hamil. Seumur hidupnya, Safa tidak pernah menduga kalau dia akan menjalani bahtera rumah tangga dengan pria yang sama sekali tidak dia cinta. Terlebih Nicholas masih amat begitu mencintai mendiang istrinya. Namun, ketika bibit cinta itu tumbuh, Safalea mengetahui rahasia Nicholas yang membuatnya mengajukan talak perceraian. Apakah Nicholas akan berjuang untuk mempertahankan rumah tangga mereka? atau memang dia tidak pernah cinta dengan Safalea karena mendiang sang istri masih bertahta dihatinya sampai kapanpun.
Romansa
445 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Nikahi Mamaku, Om!

Nikahi Mamaku, Om!

Jamilah
Hutang besar yang ditinggalkan mantan suaminya membuat Wilona harus pasrah saat berhubungan dengan rentenir yang hampir menyita seluruh isi rumahnya. Dengan susah payah, ia akhirnya memutuskan untuk membayar uang yang bahkan ia tidak pernah menggunakannya. Namun hal tidak terduga terjadi. Di suatu kesempatan, rentenir yang Wilona hindari justru makan malam dengan mereka. Seperti disihir, pria rentenir bernama Arshaka dijatuhkan hanya dengan makanan. Ia ingin lebih merasakan masakan Wilona. Dengan segala cara, ia memutuskan untuk mengikat wanita itu dan membuatnya tinggal di rumahnya. Akankah Arshaka terpuaskan hanya dengan masakan Wilona, ataukah keserakahannya menuntut lebih dari wanita beranak satu itu?
Rumah Tangga
101.1K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Menikah Karena Papa

Menikah Karena Papa

Akaknis
Karena perusahaan Papanya bangkut, Sintia dipaksa Papanya untuk menikah dengan juragan Suryo yang sama sekali tak dicintainya. Namun demi membantunya, Sintia terpaksa menuruti kemauan Papanya, namun Sintia selalu mendapat perlakuan kasar dari suaminya setelah menikah, membuat Sintia tak tau harus berbuat apa dan hanya menuruti saja kemauan suaminya demi menyelamatkan perusahaan milik Papanya.
Romansa
102.8K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Terpaksa Menikah dengan CEO

Terpaksa Menikah dengan CEO

21+Nana dan Raven terpaksa harus menikah karena sebuah kesalahpahaman yang terjadi diadalam kamar Nana. Padahal mereka tidak saling mengenal dan tidak pernah bertemu sebelumnya. Posisi Raven yang merupakan seorang CEO dari perusahaan besar, sementara Nana hanyalah gadis polos yang baru saja lulus SMA membuat pernikahan ini tidak mudah terutama untuk Nana. Apalagi ketika sebuah Rahasia yang menjadi alasan sesungguhnya dari pernikahan terpaksa itu akhirnya terungkap dan menghadirkan sosok Adit diantara mereka.Siapakah yang akan Nana pilih pada akhirnya? Raven yang terpaksa harus menjadi suaminya atau Adit yang sudah Nana kenal sejak lama?
Romansa
9.8969.6K DibacaOngoing
Tampilkan Ulasan (390)
Baca
Tambahkan
Vera Ferdian
Aduuuuuh kak des... Kirain bab nya udah banyak pas buka habis... Mana lagi tegang pula jadi makin penasaran kan??? Aqu tuh senang baca karya mu ini krn belum menemukan kesalahan dalam penulisan tokoh maupun paragraph yang ga nyambung semua masih enak di baca... Pertahankan dan tetap fokus selalu ya.
Malas Ngentod
memang wanita dan pria poloslah yg punya rumah tangga yg amat sangat hangat. ketika kemesuman hadir dalam rumah tangga, di situlah akan hadir pula hidup yg indah nan hangat, berbeda dg wanita/priya yg brengsek/ yg suka umbar kemesuman di luar, pasti tidak nikmat hidupnya, ( tak akan puas & barokah)
Baca Semua Ulasan
Dipaksa Menikahi Pria Cacat

Dipaksa Menikahi Pria Cacat

Lusi, gadis lugu berusia 21 tahun dipaksa oleh orang tuanya untuk menikah dengan pria cacat bernama Mark Junior George yang berusia 40 tahun. Pada awalnya Lusi menolak namun ketika melihat wajah tampan Mark. Lusi jatuh cinta pada suaminya. Kondisi Mark yang lumpuh dan buta tak menjadi penghalang bagi Lusi untuk tetap berbakti kepada suaminya. Rentang jauh usia keduanya juga tak 'kan pernah menghalangi cinta mereka untuk terus mekar.
Romansa
9.5132.0K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
MENIKAHI SUAMI WARISAN

MENIKAHI SUAMI WARISAN

Kembalinya Amanda ke tanah air disambut oleh berita duka. Dia kehilangan sang adik yang begitu disayangi. Tanah kuburan masih basah, tetapi sang papa malah mendesaknya untuk segera menikah. Bukan dengan pria yang ia cintai. Namun, dengan seorang duda yang tak lain adalah suami mendiang adiknya sendiri. Maksud hati ingin meminta restu untuk menikah dengan sang kekasih, tetapi situasi malah membuat semua menjadi rumit. Sungguh Amanda tidak pernah menyangka jika disuguhkan permintaan yang mengejutkan tersebut. Menikahi mantan adik ipar dan menjadi ibu sambung untuk bayi perempuan usia sebulan? Sangat menggelikan sekaligus miris karena mengingat umur mereka yang terpaut cukup jauh. Namun, bagaimana caranya dia menolak? “Di mana-mana yang ada sugar baby atau sugar daddy, sedangkan aku? Masa’ iya jadi sugar mommy. Radit terlalu muda untuk jadi suamiku. Ini gila!!”
Rumah Tangga
106.2K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Menikahi CEO Judes

Menikahi CEO Judes

erie sawn
Karenia wanita karier yang pernah terluka oleh cinta. Trauma membuatnya gila kerja dan penuh ambisi. Tak ada cinta bahkan untuk mencintai anaknya sendiri. Takdir mempertemukannya dengan Bagas, pria matang dan pintar. Mampukah cinta menyatukan keduanya?
Rumah Tangga
10922 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Sebelumnya
1
...
3334353637
...
50
Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status