Filter dengan
Status pembaruan
SemuaSedang berlangsungSelesai
Sortir dengan
SemuaPopulerRekomendasiRatingDiperbarui
Lelaki Impian Si Gadis Tak Sempurna

Lelaki Impian Si Gadis Tak Sempurna

Tugasku menjadi terapis sekaligus pelayan dalam tanda kutip untuk seorang seorang perempuan bernasib malang akibat keterbatasan fisik, Minaki Siraga. Dia mau membayarku mahal demi mendapatkan keturunan dariku. Namun hubungan mendalam bersifat profesional ini berubah tidak menyenangkan sejak Minaki mengatakan cintanya padaku. "Aku tidak mau hidup bersama perempuan nggak utuh kayak dia."
Urban
10164.7K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Suami Bayaran

Suami Bayaran

Kaluna Maharani Atmaji Putri. Perempuan berusia 33 tahun yang sukses, mandiri dan tau apa yang dia mau, hingga keluarganya 'memaksanya' untuk segera menikah karena sang adik yang sudah memaksa menikahi pacarnya, namun keluarganya tidak mengijinkannya dilangkahi oleh sang adik. Dalam kebingungannya, dibantu Sahabatnya, Kaluna melakukan ide gilanya untuk mencari suami instan dan pilihannya jatuh kepada seorang gigolo muda berusia 27 tahun bernama Ervin Aditya. Bagaimana kehidupan Kaluna dan Ervin setelah mereka memutuskan menikah? Apakah Kaluna memilih bertahan atau menyerah ketika keluarganya mengetahui masa lalu sang suami? 
Urban
1091.7K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Kado untuk Ibu Mertua

Kado untuk Ibu Mertua

Ines selalu mendapatkan perlakuan buruk dari ibu dan kakak kandungnya. Trauma yang begitu dalam membuat ia menganggap semua orang akan memperlakukan hal yang sama seperti ibu dan kakaknya. Hingga menikah, Ines masih saja minder dan tidak percaya diri. Bayangan ibu yang selalu membedakannya dengan sang kakak selalu mengikuti hingga ia takut dengan yang namanya mertua dan ipar. Akan tetapi, siapa sangka ternyata mertua dan iparnya sangat baik. Mereka menyayangi Ines seperti keluarga sendiri. Hingga di kemudian, ia tahu bahwa Ines bukanlah anak kandung dari ayahnya.
Urban
11.5K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Old Colony

Old Colony

Laksana Juang
Mikky pindah apartemen karena putus dengan pacarnya. Pada awalnya Mikky bisa menikmati suasana baru, tetapi secara perlahan muncul keanehan-keanehan. Seorang pria besar bernama Tod Horgan muncul dan tiba-tiba menyuruhnya untuk tidak mendekati seorang gadis yang tinggal di apartemen sebelah. Gadis itu bernama Wendy Orsey. Lalu setelah Mikky melihat Tod di taman pada suatu malam dengan Wendy Orsey, lelaki itu menghilang. Seorang gadis Asia bernama Yui muncul dan mengaku sebagai tunangan Tod. Apartemen Mikky sering sekali mati lampu. Berulangkali ia meminta Nelson si penjaga malam mengurus listri yang rusak, tetapi tak kunjung selesai. Karena kesal, Mikky menghubungi sendiri pengelola. Namun, apa yang didapatkannya, nomor yang dihubungi Mikky malah terhubung ke kantor seorang pengacara tua. Awalnya Mikky tak percaya, tetapi setelah sampai di tempat tersebut, ia menyadari bahwa agen yang mengurusi penyewaan apartemennya bermasalah. Benjamin, si pengacara tua, dengan baik hati menawarkan bantuannya untuk melakukan penyeledikan. Fakta yang ditemukan Benjamin sangat mencengangkan. Mikky tidak benar-benar pindah karena kemauan dia sendiri. Seluruh hidupnya telah diatur. Hidupnya sekarang berkaitan dengan Wendy Orsey, Nelson, dan juga Yui. Mikky secepatnya harus menyelesaikan masalahnya sebelum berakhir seperti Tod Horgan.
Urban
102.8K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Menantu Kuadriliuner

Menantu Kuadriliuner

Raja Elvano Darmendhara hanyalah seorang menantu yang dianggap tidak berguna oleh keluarga istrinya, padahal sebenarnya dia adalah pewaris utama dari keluarga terkaya di Capitol. Saat Raja memutuskan kembali dan meneruskan takhta kekayaan keluarga Darmendhara, dia diam-diam membantu istrinya untuk menjadi wanita terhormat. Dia juga membiarkan bawahannya mengikuti perintahnya untuk menampar wajah semua orang yang berusaha merendahkan, mencelakai, atau menghina dirinya dan sang istri.
Urban
8.3404.6K DibacaTamat
Tampilkan Ulasan (62)
Baca
Tambahkan
SANTO ABIL BERTUS IBN ABAL RUANUS
menurut saya.... kalo ceritanya si tokoh (lelaki) selalu dihina keluarga istrinya (sudah banyak cerita² sampah begitu), kenapa si lelaki slalu ngalah padahal dia kaya. Kalo dia mau bantu istrinya, buat aja perusahaan baru tanpa ada hubungan dgn keluarga istrinya agar sedikit masuk akal dan bergairah
JP
Ijin promote thor. REVENGE menceritakan derita wanita yang tidak tahu apa-apa disiksa sampai hampir mati hanya dengan satu tuduhan, Pelakor. Bangkit dari kematian berbekal sedikit ilmu bela diri, Claudia melacak semua orang yang membuatnya menderita. Mampir kak buat reviewnya. Thanks.
Baca Semua Ulasan
Kasur Lapuk Untuk Ibu

Kasur Lapuk Untuk Ibu

Bu Siti tak menyangka jika menantunya yang begitu lembut, Yang selama ini memperlakukannya dengan penuh kasih dan juga penuh hormat selayaknya kepada ibu kandungnya sendiri, nyatanya hanya kamuflase belaka untuk menutupi sifat aslinya dari sang suami. Seperti apa kehidupan keluarga Bu Siti setelah kedatangan Inggit, menantu yang disangkanya akan menjadi pelengkap keluarga mereka? akankah seperti yang dibayangkannya selama ini, atau malah sebaliknya?
Urban
105.7K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Sang Pelindung Mafia Cantik

Sang Pelindung Mafia Cantik

Haryulinda
Harga diri orang tua yang dihancurkan hingga ke liang lahat membuat Aslan tak bisa membiarkan pembunuhnya berkeliaran. Sekalipun nyawa Aslan menjadi taruhan, tidak akan meruntuhkan amarahnya membalas dendam. Sayangnya amarah itu tidak memiliki kekuatan menyentuh mafia terkejam di dunia yang telah menghancurkan harga diri Aslan dan melenyapkan kedua orang tuanya. Berbagai cara harus ditempuh oleh Aslan termasuk bergabung dengan kelima wanita cantik yang memiliki peran penting membalaskan dendam. Karena kelima wanita itu memiliki senjata penting untuk menghancurkan mafia kejam, seperti yang diwasiatkan oleh ayah Aslan. Jalan yang dilalui Aslan tidak mulus, Aslan harus membebaskan satu per satu wanita itu dari jeratan mafia kejam. Namun karena terlalu fokus, Aslan membuat kesalahan yang fatal. Bagaimana kisah kelanjutan Aslan? Apakah berhenti membalas dendam pada mafia kejam akibat kesalahan fatal yang dilakukan? Atau tetap berlanjut membalaskan dendamnya?
Urban
101.3K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Bastard Sister

Bastard Sister

Sisi, seorang gadis yang tertindas, dihina oleh adiknya sendiri sebagai perawan tua. Sisi tak terima. Dia marah pada adiknya yang bernama Iren. Namun, sang Mama malah membela Iren dan menyudutkan Sisi. Sisi sakit hati. Dia sedih dan memilih untuk kabur dari rumah. Saat kabur, di situlah Iren dan Mama mulai sadar. Namun, semuanya terlambat. Sisi yang tegar, telanjur murka dan terluka. Akankah Sisi mendapatkan kebahagiaannya, setelah dicampakkan oleh adik dan ibunya sendiri?
Urban
109.1K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Menantu Quadrilion Berkaki Palsu

Menantu Quadrilion Berkaki Palsu

Seorang anak laki-laki bernama Arya memiliki wajah rupawan, tetapi memiliki fisik yang tidak sempurna di bagian kaki yang menggunakan kaki palsu. Arya selalu dipandang rendah oleh banyak orang, terutama keluarga besar istrinya. Ia selalu dianggap menantu tak berguna karena menyusahkan sang istri dan menghabiskan uangnya. Tidak hanya itu, sang istri juga menjadi ancaman untuknya. Ketidaksempurnaan itu dibongkar oleh Kakak ipar di hadapan banyak orang sehingga menjadi bahan hinaan banyak orang. Namun, tidak ada satu orang pun tahu bahwa ia adalah anak dari raja pebisnis yang menguasai dunia di berbagai bidang industri. Selama beberapa tahun telah dicari oleh sang Ayah hingga bertemu dengan tangan kanannya. Apakah pertemuan Arya dengan tangan kanan ayahnya akan membuahkan hasil? Akankah Arya membalas dendam kepada orang-orang yang telah merendahkannya? Apakah keluarganya selamat dari gangguan dan ancaman?
Urban
105.5K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Lahirnya sang Milyarder Terkuat

Lahirnya sang Milyarder Terkuat

Rey Asmodeus pria sebatang kara yang menjalani kehidupan dengan penuh penderitaan. Pekerjaan Rey serabutan, dia akan melakukan apa pun untuk mendapatkan uang. Hinaaan, Cacian sudah menjadi bagian dari kehidupannya sehari-hari. Wajahnya pas-pasan, tubuhnya kurus kering, tidak ada yang bisa dibanggakan oleh pria yang tidak memiliki apa-apa tersebut. Hingga pada suatu saat Rey yang sedang berjalan mencari pekerjaan dia melihat seorang pria tua yang akan tertabrak mobil. Tanpa pikir panjang tubuh Rey bergerak sendiri untuk menyelamatkan pria tua tersebut, dia berhasil menyelamatkannya. Namun, sebagai gantinya Rey yang tertabrak mobil. Di saat semua orang mengira Rey tidak bisa diselamatkan, siapa yang menyangka kalau pria tua tersebut merupakan Dewa keberuntungan. Rey dihadiahi System Terhebat yang akan merubah takdirnya, setelah menyelamatkannya. Wanita, Uang dan segala kenikmatan duniawi akan didapatkan Rey dengan anugerah yang diberikan Dewa keberuntungan. Akankah Rey akan bangkit atau dia hanya hidup bersenang-senang saja?
Urban
1061.4K DibacaTamat
Tampilkan Ulasan (10)
Baca
Tambahkan
Hamfa Merman
"Selingkuh? Aku hanya ingin hidup bersama pria yang layak untukku! Kamu suami rendahan tak pantas untukku!" bentak Alya dengan arogan. Ikuti perjalanan Bara menghadapi perselingkuhan istrinya Alya. Mampukah Bara membalas dendamnya? Langsung baca di novel DERITA WAJAH JELEK
Ahmad Sule
saran saya si jangan terlalu fokus sama cerita tentang seorang Rey sesekali bahas tentang orang tua kedua pacarnya biar jalan ceritanya tidak mudah ditebak soalnya kan pacar Rey punya orang tua jadi harus di ekspos juga supaya lebih menarik kalo ky gini ketebak bgt ky novel" yg prnh sy bc ovrgoodsi.
Baca Semua Ulasan
Sebelumnya
1
...
2223242526
...
50
Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status