Share

Bab 20. Yang Aku Butuhin Itu Kamu

"Sandra, apa Tuan Muda ada di dalam?" tanya pengawal yang mengantar Emily pada sekretaris Axel yang bernama Sandra.

"Ada, Pak Axel ada di dalam," jawab Sandra sambil menatap Emily.

Pengawal itu mengangguk. Setelah itu, dia beralih ke Emily yang berdiri dengan jarak lima langkah dari dia dan Sandra. "Silakan, Nona. Ini ruangan Tuan Muda Axel, Tuan Muda saat ini ada di dalam."

Emily mengangguk dengan malas. "Iya, terima kasih."

"Sama-sama, Nona."

Emily berjalan menuju pintu ruangan Axel. Melihat itu, Sandra segera beranjak dari kursinya dan mengetuk pintu ruangan Axel.

Tok ... Tok ... Tok ...

Sandra membuka pintu ruangan Axel sambil menundukkan kepalanya. "Permisi, Pak. Ada yang ingin bertemu dengan Bapak," ucap Sandra.

Axel yang sedang sibuk menandatangani berkas mendongakkan kepalanya. Dia tersenyum seketika saat melihat keberadaan Emily di belakang Sandra. "Masuklah!" ucap Axel memerintahkan Emily untuk mendekat.

Emily yang mendapat perintah dari Axel mencebikkan bibirnya. Dia s
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP
Comments (4)
goodnovel comment avatar
Roro Halus
hahaha axel mau apain Emily di kantor, hmmm ecieee kulkas 100 pintu mencair sama anak kecil hihihihi
goodnovel comment avatar
Nur Wenda
seru banget ...
goodnovel comment avatar
Rifatul Mahmuda
jantung Emily melompat nggak denger ucapan Axel?...
VIEW ALL COMMENTS

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status