Share

Pertemuan. 21

PERTEMUAN

PART 21

Pak Maftuh sudah pulang. Aku merebahkan badan di kasur. Badan terasa sangat lelah. Aku lihat Bu Putri sedang mengutak atik laptop yang di bawakan Pak Maftuh tadi.

Ya, Pak Maftuh tadi datang membawakan laptop kantor. Agar Bu Putri memeriksa semuanya. Kuamati perempuan berparas cantik itu. Sungguh jika sedang fokus ke layar monitor, aura Big Bosnya semakin terpancar jelas.

“Sialan!” ucap Bu Putri dengan mata terus fokus ke layar monitor itu. Entah dia kenapa. Mungkin ia menemukan ketidakberesan didalam pemeriksaannya.

Karena aku menjadi penasaran, akhirnya aku beranjak dan mendekat. Ikut melihat ke layar monitor itu. Banyak sekali angka yang terlihat, dan aku tak tahu dan tak faham sama sekali.

“Kenapa, Bu? Ada yang salah?” tanyaku. Bu Putri terlihat menghela napas sejenak dan mengangguk pelan.

“Ya, banyak sekali pengeluaran yang tak penting. Aku rasa ini hanya akal-akalan saja. Agar Pak Bisri mau mengeluarkan uang,” jelas Bu Putri.

“Pak Bisri itu yang memegang keuanga
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status