Share

Reaksi. 25

REAKSI

PART 25

"Hah? Bima segitunya?" ucap Bu Putri terkejut saat aku ceritakan semuanya. Aku mengangguk dengan cepat.

Ya, aku sudah pulang dan sudah menceritakan semuanya. Sudah sampai di rumah buyut. Pak Maftuh yang mengantarkan. Beliau masih di sini juga. Juga ikut terperangah mendengar ceritaku.

"Nampaknya Pak Bima suka dengan Melisa," tebak Pak Maftuh.

"Iya, Pak. Kalau mendengar cerita Ratih, nampaknya iya. Pak Bima suka sama Melisa," sahut Bu Putri. Pak Maftuh manggut-manggut.

"Iya, kita bisa manfaatkan ini," ucap Bu Putri lagi.

"Iya, Bu. Lagian aku bisa balas dendam secara langsung," balasku. Bu Putri mengulas senyum seraya manggut-manggut.

"Bodoh si Bima! Bisa-bisanya ia tak mengenali istri sendiri," ucap Pak Maftuh.

"Itu karena tidak perhatiannya ia sama Ratih. Jadi saat Ratih dandan sedikit menor dan berpenampilan glamor, ia tak mengenali istrinya sendiri. Bodoh!" sahut Bu Putri.

Ya, benar juga ucapan Bu Putri. Karena saking tak perhatiannya denganku selama ini, ia tak menge
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status