Share

Bab 15 – Privilege

"Yu! Kirimin jadwalmu dong,” pinta Dini dengan emotikon tangan mengatup sebanyak tiga buah.

Tak terasa masa liburan akan berakhir beberapa hari lagi. Para mahasiswa dari berbagai jurusan pun mulai menilik jadwal yang tersedia dalam website untuk menyusun rencana studi mereka masing-masing. Begitu pula denganku dan Dini. Sudah menjadi kebiasaan tiap semester kita akan saling bertukar informasi, tentang kelas apa saja yang akan diambil selama satu semester ke depan. Biasanya kita akan saling menyesuaikan jadwal agar bisa berada di kelas yang sama untuk tiap mata kuliahnya. Tapi tak semua jadwalku dan Dini bisa disamakan begitu saja, sebab kegiatan dan kesibukan yang kita miliki berbeda.

Hari, jam, tempat, nama dosen dan nama mata kuliah dalam seminggu sudah kutulis rapi dalam buku catatan. Setelah merasa yakin, kupotret rencana jadwal tersebut dengan ponsel untuk dikirimkan kepada Dini.

“Itu jadwalku, Din. Aku banyak pilih kelas pagi daripada siang. Bi

KAi

❤ Sekedar info ❤ BEM (Badan Eksekutif Mahasiswa): adalah salah satu organisasi intra kampus yang terstruktur pada tingkat universitas dan fakultas, termasuk vokasi (D3). BEM inilah yang mengurusi berbagai kegiatan mahasiswa seperti studi banding, kompetisi, pentas seni, kegiatan sosial, pertandingan olahraga, dan lain-lain. Memiliki fungsi fasilitator, inisiator, katalisator, koordinasi, advokasi, dan aspiratif. KRS (Kartu Rencana Studi) : adalah daftar mata kuliah yang akan diikuti/diambil oleh mahasiswa dalam satu semester ke depan. Proses penginputan/pengisian KRS ini akan dilakukan secara online oleh mahasiswa melalui website Universitas. Kemudian, KRS akan dikonsultasikan kepada dosen wali (dosen pembimbing akademik) masing-masing untuk proses validasi. KRS yang sudah divalidasi inilah, yang akan menjadi jadwal perkuliahan mahasiswa selama satu semester. UKM (Unit Kegiatan Mahasiswa) : adalah wadah yang menjadi tempat berkumpulnya mahasiswa dengan kesamaan minat, hobi, kegiatan, dan kreativitas.

| Sukai
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status