Share

delapan belas

Malam hari di kamar si kembar. sepasang ibu dan anak ini sedang berusaha menidurkan masing masing bayi, Mama menidurkan Raja, dia tidur miring dengan bokong yang menggemaskan ditepuk pelan. bibirnya mengerucut lucu, sepertinya ia telah bermimpi minum susu. terlihat damai.

Sambil mengelus tubuh mungil itu mama memutar memori kenangannya ketika merawat sendiri bayi kembarnya Diana dan Dinara, dua bayi imut yang kembar identik sangat cantik. Pengalaman memiliki bayi kembar dulu telah ia sampaikan langsung pada Diana, saat itu Diana sangat bahagia dikaruniai dua anak sekaligus. Ia sangat bersyukur. Namun kehadiran bayi kembarnya membuatnya terlalu bersemangat menjadi seorang ibu sehingga hampir semua pekerjaan dikerjakan sendiri. walaupun sudah ada pengasuh masing masing bayi.

Sepertinya Diana benar benar memanfaatkan waktunya selama ia masih hidup untuk bisa lebih dekat dan menyayangi kedua bayinya dengan tangannya sendiri.

Diana kecil lebih anggun dan keibuan. Ia menjadi kakak yang b
Locked Chapter
Ituloy basahin ang aklat na ito sa APP

Kaugnay na kabanata

Pinakabagong kabanata

DMCA.com Protection Status