Share

23. Masa Lalu Lani

“Ceritamu hampir sama denganku Mas, tak beda jauh dengan namanya orang ketiga.”

“Yang membedakan adalah kamu masih ada mamahmu yang bertahan dengan masalah yang dihadapkan, tetapi orang tuaku lebih memilih jalan masing-masing karena mereka ternyata sudah mempunyai pasangan baru.”

“Sedangkan kami dari kecil sudah tidak lagi merasakan kasih sayang dari yang namanya disebut sebagai orang tua.”

“Memang mereka tidak meninggalkan kami seratus persen, tetapi bagi kami Kuranglah lengkap, karena mereka membaginya dengan keluarga baru mereka masing-masing.”

“Apakah semua orang tua egois seperti itu, hanya karena ingin merasakan kebahagiaan yang mereka tidak dapat dari keluarganya, malah mereka mencari di luar sana!”

“Sempat Mas, aku prustasi karena diusia lima belas tahun aku sudah dihadapkan dengan perceraian orang tua dan Tari di usianya sepuluh tahun sudah harus menderita karena mereka.”

“Pagi, siang, malam kami sangat merindukan saat-saat kami masih menjadi keluarga yang lengkap, utuh, harm
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status