Share

PART 47_Stop Glenn

Semakin mendekati akhir kontrak harusnya Lala senang, harusnya Lala lega.

Sebentar lagi dirinya akan terbebas dari Kungkungan aturan Glenn. Tidak lagi harus mengurusi bayi besar beserta kerepotannya. Tidak lagi mendengar teriakannya dan segala kemarahannya.

Tapi kenapa Lala semakin ke sini Lala malah semakin nyaman dengan laki-laki pemilik dada bidang itu? Pemilik lesung pipit dan pemilik mata hazel yang begitu Lala sukai.

“Astaga, sadar La!” ucap Lala mengeplak kepalanya sendiri, kemudian dirinya memberi tanda silang merah di kalender untuk satu hari yang akan dilewatinya ini. Setiap pagi itu yang dia lakukan, dulu berharap silang itu segera berjumlah dua ratus. Tapi sekarang entahlah Lala sendiri bingung.

Lala keluar kamar demi ingin menyelesaikan pekerjaannya, gunungan baju yang harus dia setrika tidak membuatnya malas, justru dirinya semangat. Suatu saat nanti dirinya pasti merindukan semua ini. Ini masih terlalu pagi, tapi Lala memang harus rajin

Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status