Share

47. Tugas dari Sang Guru

Keesokan harinya ....

Jayamanik dan Murda kembali melanjutkan perjalanan mereka menuju Lembah Naga yang jaraknya sudah tidak terlalu jauh.BDiperkirakan, sore harinya mereka akan tiba di tempat tujuan.

"Seharusnya kau berangkat hari ini, berhubung Jayamanik belum tiba. Sebaiknya kau berangkat esok hari saja!" kata Ki Ageng Penggir di sela perbincangannya dengan Ramandika.

"Baik, Guru."

Alasan Ki Ageng Penggir menunggu kedatangan Jayamanik, karena menunggu kuda yang saat ini sedang dipergunakan oleh Jayamanik. Kuda tersebut akan menemani perjalanan Ramandika menuju Gurusetra. Ia sudah meminta Ki Warmala agar memilih kuda yang terbaik yang akan dibawa oleh Ramandika. Dan kuda tersebutlah yang merupakan kuda terbaik milik Ki Warmala yang akan dibawa oleh Ramandika.

Sore harinya ....

Jayamanik dan Murda akhirnya tiba di padepokan dengan selamat. Mereka disambut hangat oleh para murid padepokan tersebut.

Ki Ageng Penggir meminta agar Jayamanik langsung menghadap dirinya, sementara Murda di
Bab Terkunci
Membaca bab selanjutnya di APP

Bab terkait

Bab terbaru

DMCA.com Protection Status