Filter dengan
Status pembaruan
SemuaSedang berlangsungSelesai
Sortir dengan
SemuaPopulerRekomendasiRatingDiperbarui
Sekalipun Kembali, Hatiku Tetap Pergi

Sekalipun Kembali, Hatiku Tetap Pergi

Aku pergi menonton konser penyanyi favoritku sendirian. Saat sesi permintaan lagu, aku sangat gembira, berdoa semoga aku menjadi penonton yang beruntung. Namun detik berikutnya, suamiku yang sedang dalam perjalanan bisnis muncul di layar lebar dan di sebelahnya adalah cinta pertamanya, Desi Maulanda. “Aku ingin meminta lagu ‘Kembali ke Masa Lalu’, kembali ke tiga tahun lalu, Martin Sutanto tidak akan pernah putus dengan Desi.” Seluruh penonton bersorak, merayakan cinta mereka. Hanya aku yang menangis. Saat sesi permintaan lagu berikutnya, aku melihat wajahku yang berlinang air mata muncul di layar lebar. “Aku juga akan meminta lagi ‘Kembali ke Masa Lalu’, kembali ke masa lalu aku tidak akan pernah menerima lamaran Martin.”
Baca
Tambahkan
Kelahiran Kembali Sang Tuan Muda

Kelahiran Kembali Sang Tuan Muda

"Aku tau kau hanya pura-pura lupa, Tuan muda Ryanoir. Tapi ingatlah, berkas warisan belum kau tanda tangani. Jadi, sudah seharusnya kau bertahan untuk hidup terlebih dahulu." Ryan tercengang! Dia adalah seorang pembunuh bayaran yang kaya raya dengan rate misi 100% berhasil. Mengapa mendadak dia hidup di tubuh tuan muda tak berguna?
Urban
108.7K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Presdir, Istri Sahmu Telah Kembali

Presdir, Istri Sahmu Telah Kembali

Menikah karena perjodohan yang dilakukan antara ayahnya dan papa Marc--sang suami, membuat pernikahannya tidak semulus pernikahan pasangan yang penuh cinta. Marc memang hangat, tetapi sejak ayahnya meninggal dan papanya sakit parah, pria itu berubah jadi dingin. Belum lagi, mertuanya yang tidak menyukai Sarah, karena dianggap pembawa sial, dan wanita dari kasta yang berbeda. Suatu hari, ketika papa mertuanya membutuhkan donor ginjal segera, Sarah berpikir tidak ada salahnya membalas kebaikan sang mertua. Namun, tentu saja ia melakukannya secara diam-diam karena khawatir dilarang oleh suami, ataupun mama mertuanya. Sarah meminta agar identitasnya dirahasiakan. Namun, hal itu ternyata dimanfaatkan oleh seseorang untuk mengeruk keuntungan. Bagaimanakah nasib Sarah? Mampukan ia mengungkap kebenaran yang sebenarnya?
Romansa
1017.4K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Mantan Suami Ingin Cintaku Kembali

Mantan Suami Ingin Cintaku Kembali

Dua tahun menikah dengan Samuel, Serena tak pernah merasa bahagia atas pernikahannya. Pria yang berstatus sebagai suaminya itu terlalu memprioritaskan Kinan, sang mantan istri. Menyakitkan. Serena menyadari bahwa sedari awal tak pernah ada ia di dalam hati Samuel. Ya, Samuel terlalu abu-abu. Ingin dengan Serena, tetapi enggan melepas Kinan. Lantas, bagaimana kalau ternyata pernikahan itu tak terselamatkan? Akankah Samuel lebih memilih kembali bersama Kinan dan meninggalkan Serena?
Rumah Tangga
1024.3K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Presdir yang Kembali untuk Menyelamatkanku

Presdir yang Kembali untuk Menyelamatkanku

Nayra terpaksa menikah dengan Satria, seorang pejabat kaya raya, karena keluarganya terlilit utang. Alih-Alih diperlakukan sebagai seorang istri, Nayra ternyata malah mendapat kekerasan dan hanya dijadikan sebagai budak seks. Tak disangka, Nayra berjumpa kembali dengan pria dari masa lalunya. Arvin, membuat Nayra kembali hidup. Arvin kerap kali melindungi Nayra dari Satria. Namun, Satria juga terusik karena kehadiran Arvin. Bagaimanakah kelanjutan kisah mereka? Yuk lanjut baca ...
Rumah Tangga
10552 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Dilahirkan Kembali sebagai Anak Musuh

Dilahirkan Kembali sebagai Anak Musuh

Lilith Hale adalah gadis desa yang dikagumi karena kecantikannya dan dihormati karena kecerdasannya, justru menjadi korban kerakusan para bangsawan. Fitnah menghancurkan kehormatannya dan keluarganya dihukum mati tanpa keadilan. Tapi takdir memberinya kesempatan kedua. Lilith terlahir kembali sebagai Helena Magraville, putri dari keluarga bangsawan yang dulu menghancurkan hidupnya. Dengan wajah baru, darah bangsawan, dan ingatan yang tak terlupakan, Helena menyusun rencana balas dendam. Namun, semakin dalam ia menggali rahasia kelam keluarga Magraville, semakin jelas bahwa kematian Lilith hanyalah bagian kecil dari konspirasi yang jauh lebih besar. Kini, Helena harus memilih. Menuntaskan dendam pribadi, atau menghancurkan sistem yang membusuk dari dalam.
Fantasi
432 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Terlahir Kembali Sebagai Istri Milyarder

Terlahir Kembali Sebagai Istri Milyarder

Mati karena menyelamatkan keluarga dari serangan zombie, Maya menemukan bahwa dia telah pindah ke dunia yang damai di mana zombie hanyalah cerita fiksi yang digunakan untuk menakut-nakuti anak-anak nakal. Hidup nyaman adalah tujuan barunya. Namun tubuh asli yang dia gunakan, Finola, sepertinya telah bertunangan dengan seseorang sebelum dia akhirnya menggunakan tubuh ini. Dipaksa oleh 'keluarganya', Maya harus menikah dengan pria lumpuh yang terkenal karena temperamennya yang buruk dan dikabarkan akan segera mati. Namun itu bukan satu-satunya masalah yang dia miliki saat ini. Evan, suaminya sepertinya punya banyak orang yang ingin mencabut nyawanya setiap saat. Dan Maya bertekad untuk menyelamatkan pria itu, ketika dia mengetahui bahwa Evan adalah satu-satunya teman yang dia miliki di dunia yang aneh itu. Menggunakan pengalaman hidup sebelumnya, Maya memulai hidup barunya sebagai istri seorang miliarder yang dingin sejak hari itu!
Romansa
1035.9K DibacaTamat
Tampilkan Ulasan (6)
Baca
Tambahkan
yusi wandhini
bagus thor , cuma bnyak kalimat yang tujuan dan maksutnya sama tapi diulang ulang terus dengan penjelasan yg sama , mungkin biar lebih detail ya , tpi agak ngebosenin juga sih , jadi kesannya lambat alurnya .. makasi
littleroora
sejauh ini cerita yg aku baca di goodnovel cuma ini yg ceritanya ga ngelebar kemana2 cuma fokus ke pemeran utama dan beberapa cerita peran pendukung buat ngebangun alurnya aja bukan plot twist yg bikin ngeselin, good job buat penulisnya ditunggu cerita lainnya yg lebih bagus......
Baca Semua Ulasan
Kembali ke Pelukan Tuan Hansen

Kembali ke Pelukan Tuan Hansen

William Hansen pemuda yang karismatik dan memiliki segalanya terpaksa harus mempertanggungjawabkan kesalahannya. Ia diasingkan dari keluarganya dan diturunkan jabatannya sebagai penerus keluarga besar Hansen agar ia bisa melatih kedisiplinan dan kemandiriannya.Namun siapa sangka, di kehidupan baru William malah bertemu dua wanita cantik sekaligus. Yang membuatnya harus memilih antara dicintai atau mencintai.Bagaimanakah kisah kehidupan William selanjutnya? Mari kita baca saksama◉‿◉
Romansa
102.9K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Penantian Yang Tak Kunjung Kembali

Penantian Yang Tak Kunjung Kembali

Selama enam tahun menikah diam-diam dengan suami yang seorang direktur, suamiku tetap tak mau putra kami memanggilnya ayah. Saat dia kembali melewatkan ulang tahun putraku karena sekretaris wanitanya, akhirnya aku pun mengeluarkan surat cerai dan pergi selamanya bersama putraku. Pria yang biasanya tenang itu langsung kehilangan kendali, seperti orang gila masuk ke kantor untuk mencari di mana keberadaanku. Hanya saja, aku dan putraku tak akan kembali lagi kali ini.
Cerita Pendek · Romansa
48.4K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Menikahi Ayahnya Setelah Terlahir Kembali

Menikahi Ayahnya Setelah Terlahir Kembali

Pria idaman yang diam-diam kucintai dan ayahnya sama-sama berada di bawah kendali obat perangsang. Tanpa ragu, aku pun memilih untuk membantu ayahnya. Di kehidupan lampau, aku dipaksa menjadi "penawar racun" pria idamanku dan melahirkan anak untuknya. Namun, dia tidak pernah ada di rumah dan hanya setia pada cinta pertamanya. Dia sangat yakin bahwa aku yang berniat buruk dan sengaja membiusnya agar bisa menikmati malam penuh gairah dengannya. Akibatnya, dia tidak bisa bersama dengan orang yang dicintainya, lalu hanya bisa melihat wanita yang dicintainya pergi dan bunuh diri. Di tahun kelima pernikahan, dia mengemudi dalam keadaan mabuk dan menabrakku serta kedua anakku hingga tewas. Saat terbangun lagi, aku mendapati diriku kembali ke masa ketika mereka berada di bawah kendali obat perangsang. Di kehidupan ini, aku memilih menjadi ibu tirinya ....
Baca
Tambahkan
Sebelumnya
1
...
56789
...
50
Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status