Aku Ibumu, Nak!
Eka Sa'diyah
Faridah, seorang ibu yang seharusnya menikmati masa tuanya bersama anak-anaknya malah diperlakukan seperti pembantu dan pengasuh oleh anak sulungnya. Weni dan Ibu mertuanya memperlakukan Faridah layaknya babu gratusan yang gampang disuruh-suruh mengerjakan pekerjaan rumah. Tak jarang, Faridah harus bekerja ekstra jika sedang ada acara di rumah besannya.