Filter dengan
Status pembaruan
SemuaSedang berlangsungSelesai
Sortir dengan
SemuaPopulerRekomendasiRatingDiperbarui
LALI

LALI

Senja Maharani
“Lupakan aku, sih.” “Maaf, aku tidak bisa menjaga hatiku hanya buat kamu,” Suaranya serak menahan tangis meski sebenarnya ia tidak ingin mengakhiri hubungan yang selama ini ia jaga. “Jadi setelah dua tahun aku menunggu Kang Harun kembali, ini balasan yang Kang Harun berikan?" Asih menangis tersedu. Ia sungguh tidak menyangka bahwa usahanya menjemput Harun setiap hari di stasiun selama ini akan sia-sia semata. Harun hanya menunduk menyembunyikan kebohongan yang ia berikan untuk Asih. Ia tidak bisa melihat perempuan yang ia sayangi terluka. Ingin sekali ia memaki dirinya sendiri karena tidak bisa membahagiakan orang terkasih. “Menikahlah dengan pilihan Emak,” Harun segera bangkit dan meninggalkan Asih. Hatinya semakin terluka menyadari keadaan yang tidak berpihak padanya. Lalu, apakah Asih akan menerima permintaan Harun begitu saja?
Romansa
105.5K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Kasih Abadi

Kasih Abadi

mutiaradee
Aku, Kasih Rinjani. Seorang siswa SMA yang sangat menyukai puisi. Bahkan dikehidupanku hanya berkutat tentang puisi, sahabat dan mama. Tidak ada kata cinta yang terlibat dalam kehidupanku. Kata itu hanya ku selipkan direntetan puisi yang kubuat. Ya, hanya dalam karyaku saja. Hingga suatu ketika aku bertemu dengan seorang siswa laki-laki bernama Abadi Dirgantara. Seorang Abadi Dirgantara yang tanpa sengaja singgah dikehidupanku berhasil memporakporandakan hatiku. Hati yang tidak pernah berpenghuni tiba-tiba saja menumbuhkan sebuah rasa benci yang perlahan menjadi cinta. Namun naasnya, takdir tidak memihak padaku dan Abadi. Tuhan justru mengaitkan aku dan Abadi dalam sebuah takdir kejam dengan dalih kebahagiaan. Lalu mampukah aku bertahan untuk tetap bersama Abadi? Atau haruskah aku pasrah dengan takdir Tuhan tanpa berusaha sama sekali?
Young Adult
105.7K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
200 Sajak Tentang Awan

200 Sajak Tentang Awan

Redikars
Bianka, seorang remaja yang terobsesi dengan sosok Awan yang dia temui dalam mimpi saat kecelakaan. Dia menuliskan banyak puisi tentang awan yang dia yakini adalah belahan jiwanya. Sementara itu, ada sosok pria lain yang selama ini diam-diam menaruh rasa kepadanya. Siapakah cinta sejati Bianka pada akhirnya?
Romansa
1.8K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Istri Baru untuk Suamiku

Istri Baru untuk Suamiku

Dalam setiap hubungan, pasti pernah menghadapi kesalahpahaman dengan pasangan. Namun aku bimbang apakah permintaan maaf cukup untuk menebusnya? Inilah kisahku, Alnaira Riquina atau biasa dipanggil Ira, tentang sebuah kesalahpahaman, dimana dengan bersikap sabar dan diam, menyebabkan perpecahan hubungan dengan suamiku, Reyvaldo Anggara yang biasa dipanggil Rey. Dan ketika semuanya sudah terlambat, sulit untuk memperbaiki hubungan pernikahan kami yang sudah rusak. Pernikahanku tidak pernah direstui keluarga suami karena kekurangan yang dimiliki sisi keluargaku. Setelah lima tahun menikah dan kami pun tidak kunjung memberikan keturunan, ibu mertuaku-pun semakin membenciku dan seringkali memaki sebagai istri tidak berguna. Sampai puncaknya, ibu mertuaku mengundang seorang wanita ke rumah untuk dijodohkan dengan suami karena diriku dianggap mandul. Sudah sejauh ini lika-liku pernikahanku dengan Rey. Mencoba bertahan dan mencari jalan keluar dengan suami sudah kulakukan. Sempat terlintas dalam pikiranku untuk menyerah dan ingin kubuktikan bahwa ada orang lain yang bisa memperlakukan dan menghargaiku dengan lebih baik.
Rumah Tangga
761 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Tes

Tes

Aura Lika
jangan di baca. ini cuma percobaan saja. maaf ya teman-teman. pokoknya skip aja. Nanti akan ada yang beneran. lewati ya teman. Maaf
Rumah Tangga
1.0K DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
27 Hari Menanti Janji Palsu

27 Hari Menanti Janji Palsu

Ibuku sakit kritis dan ingin melihatku menikah sebelum dia meninggal dunia. Selama 27 hari, aku memohon kepada pacarku, Rayhan, sebelum akhirnya dia setuju untuk buat akta nikah denganku. Aku menunggu di Kantor Catatan Sipil hingga jam tutup, tapi dia tidak pernah datang. Pada hari yang sama, Mira, teman masa kecil Rayhan, mengunggah akta nikahnya di media sosial. "Waktu berlalu begitu cepat. Tiga hari lagi, pernikahan kita genap sebulan." Baru saat itu aku sadar bahwa pada hari pertama aku memohon kepada Rayhan, dia sudah menikah dengan teman masa kecilnya. Pada saat itu juga, aku menerima pesan permintaan maaf dari Rayhan. [Nadia, Mira dipaksa menikah oleh keluarganya. Aku nggak bisa diam saja melihat dia menikah dengan orang sembarangan.] [Kami bisa cerai tiga hari lagi.] [Tiga hari lagi, aku akan menikahimu.] Tiga hari kemudian, Rayhan datang dengan setelan jas rapi di pintu masuk Kantor Catatan Sipil. Tapi dia menerima pesan dariku. [Rayhan, selamat tinggal selamanya.]
Baca
Tambahkan
30 Hari Menjadi Pacar Kontrak Presdir Dingin

30 Hari Menjadi Pacar Kontrak Presdir Dingin

Ai Bori
Menjadi asisten seorang Presdir dingin dengan banyaknya aturan dalam bekerja, membuat Queen Binar tidak tahan dan ingin segera dapat mengakhiri kontrak kerja. Namun, di ujung ketidaksabarannya, sebuah permintaan konyol dari Sang Presdir dengan iming-iming penambahan gaji yang fantastis, membuat keinginan Binar mau tak mau diurungkan. Lantas keinginan Binar untuk segera terlepas dari atasan dingin itu apakah terlupakan begitu saja? Lalu permintaan seperti apa dari atasannya itu? Apakah Binar sanggup menjalankan permintaan atasannya? Ikutin ceritanya terus, yuk! Dan follow Ig author @yuthikaauthor_
Romansa
102.4K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Istri Kontrak CEO : Hamil Sebelum Bercerai!

Istri Kontrak CEO : Hamil Sebelum Bercerai!

"Ma ... Stella tak mencintaiku, aku juga tidak pernah bisa mencintainya. Kami tidak akan bisa bersama." Bian Dominic. "Kalau begitu, berikan Mama cucu yang berasal oleh kalian berdua!" Calista Dominic. Stella Danasya Gracia harus menekan rasa sakit di hatinya demi menuruti permintaan ibu mertuanya yang menginginkan cucu. Pernikahan tanpa cinta yang dilakukannya dengan Bian Dominic, sudah berlangsung lima bulan dan itupun karena permintaan ibu mertuanya juga. Bian adalah anak tunggal, sekaligus CEO dan juga pewaris tahta kekayaan keluarganya. Dia sudah pernah menetapkan takkan pernah menghabiskan waktu layaknya suami istri dengan Stella. Namun, akibat permintaan ibunya, dia menuruti permintaan istrinya dan mulai melakukan percintaan itu. Mampukah dia menghadapi suaminya yang perlahan-lahan mulai terasa posesif tanpa dia pahami apa sebabnya?
Romansa
9.925.8K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Saat Aku Butuh Dibela, Suamiku Malah Diam

Saat Aku Butuh Dibela, Suamiku Malah Diam

Dalam pernikahan, cinta saja tidak selalu cukup. Anisa, seorang perempuan sederhana yang memilih menjalani hidupnya sebagai pengusaha makanan di GoFood, harus menghadapi kenyataan pahit bahwa keluarga suaminya, Bagas, tidak pernah benar-benar menerimanya. Mereka menginginkan menantu yang bekerja di perusahaan besar dan mampu menopang kehidupan mereka, bukan seseorang yang dianggap tidak berambisi seperti Anisa. Sejak awal, Anisa berusaha menyesuaikan diri, tetapi selalu dibandingkan dengan Rina, wanita yang dianggap lebih pantas untuk Bagas. Diamnya sang suami terhadap perlakuan keluarganya membuat luka Anisa semakin dalam. Kesalahpahaman yang dibiarkan begitu saja akhirnya meretakkan hubungan mereka. Puncak rasa sakit hati Anisa terjadi ketika ia menyadari bahwa ia tidak pernah dihargai sebagai seorang istri. Dengan hati yang hancur, ia memilih untuk pergi, meninggalkan semua yang telah mereka bangun. Baru setelah kehilangan Anisa, Bagas menyadari betapa besar arti kehadiran istrinya. Ia berusaha menebus kesalahannya, namun akankah permintaan maaf cukup untuk menyembuhkan luka yang telah terlalu dalam? Sebuah kisah tentang cinta, kesalahpahaman, dan penyesalan yang datang terlambat. Akankah cinta yang pernah ada bisa kembali utuh, ataukah semuanya sudah terlalu hancur untuk diperbaiki?
Romansa
613 DibacaOngoing
Baca
Tambahkan
Istri manis Jenderal Perang

Istri manis Jenderal Perang

Ayudisha mencintai kelembutan dan puisi cinta. Akan tetapi ia terpaksa harus menikah dengan seorang prajurit kasar dan kejam, hal itu membuatnya menolak dengan keras dan berlari untuk menikahi sastrawan muda yang lembut. Tapi siapa yang menyangka bahwa itu awal dari kehancuran hidupnya. Sekarang ia telah terlahir kembali ke masa sebelum pernikahannya dengan sang Sastrawan. Ia kembali dan memenuhi keinginan orang tuanya dan menikah dengan Prajurit itu dan memenangkan kehidupan.
Historical
1013.5K DibacaTamat
Baca
Tambahkan
Sebelumnya
1
...
34567
...
50
Pindai kode untuk membaca di Aplikasi
DMCA.com Protection Status