Share

Bab 18

Hantaran Diminta Kembali

Lila mengetuk pintu kaca buram itu pelan.

Ia mendorong pintu dan mengangguk pada pria yng duduk di meja besar itu.

"Duduk!" perintah pria yang ternyata masih muda itu pada Lila. Mungkin seusia kakak ipar Lila.

Lila segera duduk dengan sopan di depan pria yang kini sibuk memeriksa CV milik Lila.

"Lulusan sekolah menengah, ya?" tanya pria itu tanpa menoleh pada Lila. Ia sibuk membolak-balik kertas di map itu.

"Kamu sudah menikah?"

tanya pria dengan name tag Satria itu dengan nada datar.

"Belum, Pak!"

jawab Lila mantap.

"Kamu sedang hamil?"

Pertanyaan Lila seketika membuat Lila menegakkan badan. Mimik wajahnya langsung bersemu merah.

Ia menatap pria dihadapannya itu dengan tatapan curiga.

"Kok diam?"

Lila tidak menjawab, ia malah menatap Satrio dengan tatapan aneh.

Pria itu menyandarkan tubuhnya di kursi dan menatap Lila tajam.

"Tinggal jawab "iya" atau "tidak", apa susahnya?"

sergah Satria kasar.

"Kami ini memiliki kebijaksanaan tentang pegawai wa
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status